Suara.com - Pelajar Jombang tewas jadi korban tragedi Kanjuruhan. Dia memang Aremania dan tiap ada pertandingan pasti nonton.
Korban bernama Muhamad Irsyad Arjuned, pelajar kelas SMK asal Dusun Mernung Lor, Desa Sumbernongko, Kecamatan Ngusikan, Jombang.
Dikutip dari Beritajatim, saat ini keluarga menunggu kedatangan jenazah dari Malang.
Irsyad berangkat ke Malang untuk menyaksikan pertandingan Arema FC melawan Persebaya pada Sabtu pukul tujuh pagi.
Dia naik motor bersama adiknya.
“Sabtu malam kami mendapat kabar bahwa Irsyad meninggal dalam tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang. Jenazah akan dimakamkan di Dusun Mernung Lor,” kata Kepala Desa Sumbernongko Sumartono ketika dikonfirmasi, Minggu (2/10/2022).
Sumartono mengatakan bahwa Irsyad memang penggemar Arema FC.
Setiap tim Singo Edan bertanding murid SMK Tapen Kecamatan Kudu Jombang ini selalu menonton langsung ke stadion.
“Kebetulan, ayahnya memamg asli Malang,” kata Kades Sumartono.
Baca Juga: Atta Halilintar: Tidak ada Sepakbola Lebih Berharga dari Nyawa, Doa untuk Malang Turut Berduka Cita
“Nah, saat Arema melawan Persebaya kemarin itu, dia sudah disiapi tiket oleh pamannya. Kemudian Sabtu pagi berangkat ke Malang. Saat ini kami masih menunggu kedatangan jenazahnya,” pungkas Sumartono.
Berita Terkait
-
Tanggal 17 November Memperingati Hari Apa? Yuk Cari Tahu
-
Golnya Masuk Nominasi FIFA Puskas Award 2025, Rizky Ridho Merespons dengan Cara Sederhana
-
Pramono Anung Kukuhkan 1.005 Pelajar Jadi Duta Ketertiban: Jadi Mitra Satpol PP
-
Jelang Derbi Jatim, Pelatih Arema FC Fokus Benahi Kebugaran Pemain
-
Marselino Ferdinan Berpeluang Samai Catatannya di Persebaya Bersama AS Trencin
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Jadwal Liga Spanyol 2025/2026 Pekan Ke-13, Barcelona Kembali ke Camp Nou usai Direnovasi
-
Lelah dan Sudah Tak Bergairah, Mantan Gelandang Manchester City Putuskan Pensiun
-
Jadwal Liga Italia 2025/26: Inter vs AC Milan Jadi Sorotan, Emil Audero Tantang AS Roma
-
3 Fakta Menarik Ange Postecoglou, Kandidat Ideal untuk Latih Timnas Indonesia
-
PSSI Kantongi 5 Kandidat Pelatih Baru Timnas Indonesia, Nama Shin Tae-yong Tak Masuk
-
Bayern Munich Optimistis Pertahankan Upamecano di Tengah Gempuran Klub Elite Eropa
-
Dirtek PSSI Ungkap Road Map Sepak Bola Indonesia Baru Diluncurkan 2026
-
Hasil BRI Super League: Remontada Persija, Jungkalkan Persik Kediri 3-1
-
Catat! Ini Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di SEA Games 2025
-
Dear Erick Thohir! Sejarah Tercipta di Solo, Timnas Indonesia CP Lolos IFCPF World Cup 2026