Suara.com - Drawing untuk Timnas Indonesia U-19 di ajang Piala Asia U-20 2023 telah dilakukan. Skuad Garuda Nusantara masuk ke grup yang cukup berat bersama tuan rumah Uzbekistan, Suriah dan Irak.
Dari Liga Champions, Barcelona harus rela kandas di fase grup dan turun kasta ke Liga Europa usai dipermak 0-3 di kandang oleh Bayern Munich.
Berikut lima berita bola menarik dalam sepekan terakhir ini:
1. Hasil Drawing Piala Asia U-20 2023: Timnas Indonesia Hadapi Uzbekistan, Irak dan Suriah di Grup A
Drawing putaran final Piala Asia U-20 2023 telah diketahui usai AFC melakukan pengundian di Uzbekistan, Rabu (26/10/2022). Hasilnya, Timnas Indonesia U-20 berada di Grup A.
Garuda Nusantara --julukan Timnas U-20-- menempati pot kedua pengundian ini. Tim Merah Putih sejajar dengan Jepang, Tajikistan, dan Australia yang menempati pot yang sama.
Setelah dilakukan pengundian, Timnas Indonesia U-20 ada di Grup A. Garuda Nusantara satu grup bersama tuan rumah Uzbekistan, Irak dan Suriah.
2. Hasil Barcelona vs Bayern Munich: Die Roten Kirim Tim Catalan ke Liga Europa
Baca Juga: Manchester United vs West Ham: Lord Maguire Didukung Penuh Jadi Starter, Duet Bareng Martinez
Barcelona tidak berdaya melawan tamunya, Bayern Munich dalam laga matchday kelima Grup C Champions League 2022/2023. Alih-alih tampil garang, tim Catalan justru dibantai 0-3 di kandangnya sendiri, Camp Nou, Kamis (27/10/2022) WIB.
Dengan kekalahan ini, Barca pun dipastikan gagal melenggang ke babak 16 besar Liga Champions dan harus rela turun kasta ke Liga Europa.
3. Daftar Tim Lolos ke 16 Besar Champions League: Sudah 12, Liverpool, Porto dan Inter Terbaru
Setelah rampungnya matchday kelima babak penyisihan grup Champions League, sudah ada 12 tim yang dipastikan lolos ke babak 16 besar.
Liverpool, Porto dan Inter Milan menjadi klub terbaru yang mengunci tiket ke fase knockout Liga Champions. Mereka menyusul sembilan tim lainnya yang sudah lebih dulu memastikan lolos ke fase gugur.
Tag
Berita Terkait
-
Barcelona Punya 2 Opsi untuk Dapatkan Marcus Rashford Lebih Murah dari Man United
-
Hakan Calhanoglu Absen Lawan Arsenal: Arteta Semringah, Chivu Cemberut
-
Joao Cancelo Resmi Kembali ke Barcelona Sebagai Pinjaman Al-Hilal Hingga Akhir Musim Juni 2026
-
Usai Dituduh Membangkang, Kylian Mbappe Tulis Pesan untuk Xabi Alonso yang Cabut dari Real Madrid
-
El Clasico Legenda Bakal Hadir di GBK, Pramono Anung: Persembahan Spesial 500 Tahun Jakarta
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
Terkini
-
Lawan Kuat dari Eropa! Bulgaria Dikabarkan Bakal Tantang Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Here We Go! Vinicius Resmi Perkuat Dewa United di Putaran Kedua BRI Super League
-
Pemain Timnas Indonesia ini Punya Peran Signifikan dari Win Streak Persib Bandung
-
Pernyataan John Herdman Isyaratkan Buka Jalan Pulang Elkan Baggott ke Timnas Indonesia
-
Komentar Warganet Soal Hadirnya Marc Klok dan Beckham Putra di Perkenalan John Herdman
-
Chelsea vs Arsenal: Mikel Arteta Punya Misi Akhiri Kutukan
-
Tak Gentar Meski Terpukul, Persija Tegaskan Mental Baja Usai Derbi Kontra Persib
-
John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Ini Harapan Eks Striker Persib Zaenal Arief
-
Misi Berbeda John Herdman Jelang Dua Turnamen Terdekat yang Dihadapi Timnas Indonesia
-
John Herdman Bebas Pilih Asisten Pelatih Lokal, PSSI Hanya Tinggal Siapkan