Suara.com - Babak baru perseteruan antara dua pelatih Shin Tae-yong dan Thomas Doll memasuki babak baru. Thomas Doll sempat menyebut Shin Tae-yong badut, hingga akhirnya dia minta maaf.
Sekadar mengingat Thomas Doll dan Shin Tae-yong memang sedang berseteru.
Awal mulanya adalah terkait pemanggilan sembilan pemain Persija Jakarta untuk ikut TC Timnas Indonesia U-20.
Doll merasa keberatan karena TC untuk persiapan Piala Asia U-20 2023 digelar dalam jangka panjang.
Sampai saat ini empat pemain Persija masih ditahan dalam tim yakni Muhammad Ferarri, Cahya Supriadi, Dony Tri Pamungkas, dan Alfriyanto Nico.
Adapun Piala Asia U-20 2023 berlangsung di Uzbekistan pada 1-18 Maret mendatang. Timnas Indonesia U-20 berada satu grup dengan tim tuan rumah, Irak, dan Suriah.
Persoalan itu diucapkan Thomas Doll berawal karena Shin Tae-yong menjadi bintang iklan di TV. Di sana lah, Thomas Doll menyebut Shin Tae-yong badut.
Hal itu dikatakan Thomas Doll saat sesi konferensi pers sehari jelang laga Persija vs Arema FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Sabtu (11/2/2023) lalu.
Thomas Doll menilai Shin Tae-yong tidak pantas menjadi bintang iklan. Karena Shin Tae-yong seorang palih.
Baca Juga: 4 Calon Bintang Baru Timnas Indonesia U-20, No.1 Bek Tangguh Keturunan Jerman
"Jujur, saya pikir dia (Shin Tae-yong) tidak bisa serius. Ketika saya melihat dia menjadi iklan di televisi dia seperti badut," kata Thomas Doll.
Hanya saja Thomas Doll tak tahu persis iklan apa yang Shin Tae-yong perankan.
"Saya tidak mengetahui, apakah itu (iklan) spaghetti atau makanan lainnya," terang mantan pelatih Borussia Dortmund tersebut.
"Tidak tidak boleh terjadi dengan pelatih timnas, saya tidak pernah melihat sebelumnya ada pelatih melakukan hal itu," tutur mantan pelatih Borussia Dortmund itu.
"Dan itu tidak baik untuk pelatih sepak bola. Karena menurut saya itu tidak menunjukkan keseriusan dan menurut saya itu lebih cocok menjadi badut dibandingkan pelatih," papar Thomas Doll.
Namun pada akhirnya Thomas Doll minta maaf. Thomas meminta maaf bahwa pernyataan tersebut dipersepsi dalam konteks personal.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
-
John Herdman Latih Timnas Indonesia, Pemain Feyenoord Keturunan Manado Siap Jadi WNI
-
Punya Modal Berharga, Pelatih Brasil Pede Persija Jakarta Bakal Benamkan Persita
-
Rio Fahmi Kirim Psywar, Persija Ogah Pulang dari Markas Persita Tanpa Poin
-
Pemain Keturunan Aceh Rp 52,14 Miliar Perkasa di Eropa, Terbuka Bela Timnas Indonesia di FIFA Series
-
Jairo Riedewald Hidupkan Kembali Kariernya di Sheffield United, Bakal Dibujuk John Herdman?
-
Bojan Hodak Ingatkan Pemain Persib Tak Anggap Enteng Persis Solo
-
Alfeandra Dewangga Tak Marasa Tersaingi dengan Hadirnya Layvin Kurzawa di PersibBandung
-
Sempat Absen, Eliano Reijnders Pastikan Siap Hadapi PersisSolo
-
Selamat Tinggal Penyerang Timnas Indonesia Rp 4,78 Miliar Terancam Digusur Striker Nigeria