Suara.com - Timnas Indonesia U-22 punya tiga pemain versatile alias pemain serba bisa yang diprediksi dapat menjadi penentu hasil akhir melawan Filipina di laga perdana Grup A sepak bola SEA Games 2023.
Indra Sjafri selaku pelatih Timnas Indonesia U-22 telah membawa 20 pemain ke Kamboja untuk SEA Games 2023 ini. Meski begitu, taktik yang diusung Indra Sjafri masih jadi pertanyaan besar.
Skuad Garuda Muda saat ini memiliki empat gelandang murni. Di antaranya Marselino Ferdinan, Beckham Putra, Ananda Raehan dan Taufani Muslihudin.
Selain itu, Indra juga memiliki tiga pemain berposisi bek kanan yakni Bagas Kaffa, Rio Fahmi dan Fajar Faturrachman.
Menariknya, beberapa pemain ini memiliki kelebihan lain dengan kemampuan menempati beberapa posisi atau versatile.
Sejak awal, Indra memang mengindikasikan akan memanfaatkan para pemain versatile untuk mengatasi minimnya pemain yang didaftarkan di SEA Games.
Hal ini diungkapkan Indra pasca pertandingan uji coba melawan Lebanon beberapa waktu yang lalu.
"Karena memang kita butuh pemain, minimal tiga pemain yang bisa bermain di dua sampai tiga posisi," terang pelatih berdarah Sumatera Barat itu.
Lantas siapa saja pemain versatile yang mampu menjadi kunci dari skema permainan Indra Sjafri di SEA Games 2023 nanti? Berikut di antaranya:
Baca Juga: Prediksi Calon Kapten Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023
Alfeandra Dewangga
Berposisi sebagai pemain bertahan, Dewangga mampu ditempatkan sebagai bek tengah dan bek kiri, hal ini sudah diterapkan di laga melawan Lebanon.
Posisi Dewangga kembali berubah, bahkan saat pertandingan berlangsung tepatnya pada menit ke-55 dengan menempati posisi gelandang bertahan.
Menanggapi hal itu, Dewangga hanya mengikuti instruksi pelatih dan memberikan kemampuan terbaiknya saat pertandingan.
"Saya sendiri sebagai pemain harusnya mau pelatih taruh kita di mana di posisi wing back maupun stopper dan gelandang bertahan." ucap Dewangga.
Fajar Fathur Rachman
Berita Terkait
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor
-
PSSI Tidak Main-main! Rekam Jejak Mentereng Cesar Meylan, Asisten John Herdman
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor