Suara.com - Beberapa pemain lokal berhasil unjuk gigi dengan mencetak gol di pekan pertama gelaran BRI Liga 1 2023/2024. Ini menjadi awal yang bagus buat pemain lokal di tengah dominasi legiun asing di Liga 1 musim ini.
Sebagai informasi, total ada 22 gol yang tercipta di pekan pertama Liga 1 2023/2024 yang dicetak oleh 15 pemain berbeda.
Yang perlu dicatat, ada 11 pemain asing yang mencatatkan namanya di papan skor pada pekan pertama, berbanding hanya empat pemain lokal yang berhasil mencetak gol.
Kendati begitu, munculnya para pemain lokal yang mencetak gol di pekan pertama bisa menjadi awal bagus. Siapa saja pemain Indonesia yang sukses bikin gol di pekan pertama Liga 1 2023/2024?
Penyerang Timnas Indonesia U-23 ini berhasil mencetak gol perdananya buat Persi Solo usai pindah dari PSM Makassar.
Pemain berusia 20 tahun tersebut bikin gol di menit ke-62 saat menghadapi Persebaya. Meski pada akhirnya Persis kalah 2-3, penampilan Sananta disebut impresif.
Ini juga menjadi jawaban Sananta untuk Shin Tae-yong yang menepikannya dalam dua laga FIFA Matchday kemarin melawan Palestina dan Argentina.
2. Rizky Pora
Baca Juga: Persib Bandung Resmi Lepas Ricky Kambuaya ke Dewa United
Sebagai salah satu pemain veteran Indonesia, Rizky Pora masih bisa menunjukkan kemampuan terbaiknya dengan mencetak satu gol saat Barito Putera mengalahkan Persita Tangerang 2-0.
Rizky Pora yang kini berusia 33 tahun mencetak gol kedua Barito di menit ke-26.
3. Muhammad Ragil
Meski Bhayangkara FC harus menelan kekalahan telak 1-3 dari PSIS Semarang di pekan pertama Liga 1 2023/24, Bhayangkara punya angin segar karena pemain mudanya unjuk gigi.
Ya, Ragil yang masih berusia 18 tahun berhasil mencetak satu-satunya gol Bhayangkara ke gawang PSIS. Ini menjadi awal yang bagus buat striker bertinggi 185 cm itu.
4. Ricky Cawor
Berita Terkait
-
Kegilaan Striker Indonesia! Hokky Caraka Salto, Sananta Bikin Fans Malaysia Terdiam
-
Aksi Striker Timnas Indonesia di Liga Malaysia, Ramadhan Sananta Bikin Gol Solo Run
-
Berkat Persib, Ranking Liga Indonesia Melejit di Asia
-
Hendra Carabao Dukung Kebangkitan Persma 1960 Manado, Carabao Hydration Jadi Partner Klub Badai Biru
-
Pemain Keturunan Jerman Ogah Kembali ke Indonesia, Bongkar 2 Faktor
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Persija Jakarta: Persijap Jepara Dulu, Baru Persib Bandung
-
Divaldo Alves Pulihkan Mental Pemain Persijap Jelang Laga Berat Lawan Persija Jakarta di GBK
-
Mees Hilgers Gabung Agen Federico Chiesa, Karier Bisa Bangkit?
-
Jelang Diresmikan Timnas Indonesia, John Herdman Pernah Buat Skandal yang Bikin Geger
-
Bekas Penyerang Andalan STY Puji Kualitas Persib dan Persija Jakarta Berebut Juara Super League
-
Bursa Transfer Januari 2026: Lini Tengah Prioritas Utama Juventus
-
Misi Divaldo Alves Selamatkan Persijap Jepara dari Degradasi: Semua Pertandingan Adalah Final
-
Pep Guardiola Sanjung 'Comeback' Rodri, Mampu Ubah Jalannya Pertandingan
-
Pelatih Fulham Marco Silva Murka Usai Gol Crystal Palace Terjadi Saat Timnya Hanya Main 10 Orang
-
Kim Min-jae Dipantau Sejumlah Klub Eropa, Fenerbahce Paling Ngebet