Suara.com - Calon pemain naturalisasi, Jay Idzes berpeluang untuk bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 mendatang. Media Vietnam, Soha.vn mulau panik.
PSSI secara mengejutkan mengundang Jay Idzes untuk datang ke Indonesia. Hal ini dilakukan guna melanjutkan proses naturalisasi.
Ketum PSSI, Erikc Thohir menilai kualitas pemain Venezia FC cocok untuk menambah kekuatan Timnas Indonesia.
"Idzes masih berusia 23 tahun. Kariernya sedang menuju puncak. Jadi pemain ini adalah pemain yang sangat potensial dan akan Isya Allah akan menambah kekuatan timnas kita," kata Erick dilansir dari laman resmi PSSI.
Jay Idzes sendiri akan diproyeksikan untuk membela Timnas Indonesia di semua ajang bergengsi internasional, salahs atunya Piala Asia 2023 dan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kabar ini ternyata membuat Soha.vn mulai panik. Pasalnya, Vietnam akan menghadapi Timnas Indonesia di dua ajang internasional tersebut.
Mereka menyebut kalau Vietnam harus segera mencari cara untuk meredam kekuatan skuad Garuda.
“Dengan demikian, waktu ketika tim Vietnam dan Indonesia terus-menerus saling berhadapan tidak lama lagi,” tulis Soha VN.
“Kita perlu memonitor dengan cermat persiapan kekuatan lawan, terutama pemain naturalisasi, untuk mendapatkan tindakan penanggulangan terbaik,” lanjutnya.
Jay Idzes sendiri sejatinya memang belum bisa membela Timnas Indonesia lantaran proses naturalisasi belum rampung.
Jika PSSI segera gercep untuk merampungkan proses naturalisasi ini, bukan tidak mungkin Jay Idzes bisa digunakan Shin Tae-yong di Piala Asia 2023.
Berita Terkait
-
Skuad Final Timnas Indonesia Hadapi Turkmenistan di FIFA Matchday, Lilipaly Jaga Depan, Jordi Amat Benteng Belakang
-
Vietnam Mulai Ketar-ketir Calon Pemain Naturalisasi Jay Idzes Merapat ke Timnas Indonesia
-
Makin Ngeri, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 jika Diperkuat Jay Idzes
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Ikut Drawing 16 Besar ACL Two 2025/2026, Atep Ucap Hal Tak Terduga
-
Daftar Pemain Timnas Indonesia Habis Kontrak 2026, Mees Hilgers Hingga Ivar Jenner
-
Pelatih Spanyol Tak Sabar Hadapi Piala Dunia 2026, La Furia Roja Favorit Juara
-
Penyebab Aston Villa Tumbang di Emirates: Cedera Amadou Onana Jadi Titik Balik Kemenangan Arsenal
-
Bojan Hodak Optimis Persib Bandung Mampu Singkirkan Ratchaburi FC di Fase Gugur AFC Champions League
-
Ambisi Yusaku Yamadera Masuk Daftar Pemain Terbaik Super League Bersama PSIM Yogyakarta Musim Depan
-
Persija Mendominasi Nominasi Gol Terbaik PSSI Awards 2025 di Aksi Memukau Rizky Ridho dan Hannan
-
Jens Raven Janji Timnas Indonesia U-23 Tampil Lebih Sangar dan Kuat di Kalender Kompetisi 2026
-
Kalender Resmi Timnas Indonesia 2026, Pelatih John Herdman Fokus Benahi Mental Juara Timnas
-
Sepak Bola Italia di Titik Nadir, Roberto Baggio Kasih Solusi Konkret