Pertahanan Taiwan benar-benar dikurung oleh Timnas Indonesia U-24 di babak kedua ini. Sedangkan Taiwan hampir seluruh pemainnya berada di garis pertahanan yang membuat Garuda Muda sulit menyerang.
Taiwan harus kehilangan satu pemain setelah Liang Meng-hsin diusir wasit. Ia harus mandi lebih cepat di akhir-akhir laga usai diberi dua kartu kuning.
Tidak ada gol lagi tercipta sampai peluit tanda berakhirnya pertandingan dibunyikan. Secara mengejutkan, Timnas Indonesia U-24 ditundukkan Taiwan.
Susunan Pemain Taiwan vs Timnas Indonesia U-24:
Taiwan (3-5-2): Chiu Yu Hung; Wang yi You, Liang Meng-hsin, Fang Li Peng; Tu Shao Chieh, Wu Yen Shu, Yu Yaoi Hsing, Wen Chih Hao, Chin Wen Yen; Lin Wei-chen, Chen Po Liang.
Pelatih: Chen Jiun Ming.
Timnas Indonesia U-24 (4-3-3): Adi Satryo; Bagas Kaffa, Rizky Ridho, Alfeandra Dewangga, Haykal Alhafiz; Rachmat Irianto, Syahrian Abimanyu, Ananda Raehan; Ramai Rumakiek, Titan Agung, Egy Maulana Vikri.
Pelatih: Indra Sjafri.
Baca Juga: Asian Games 2022: Timnas Voli Putra Indonesia Menang Tiga Set Langsung atas Afganistan
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Bersinar di Piala Dunia U-17, Winger Manchester City Ternyata Pemain Keturunan
-
Besok Harga Naik! Manchester United Dapat Restu Rekrut Pemain Rp2 Triliun
-
Belanda Terpuruk di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Anak Patrick Kluivert Malah Mundur
-
Italia Emban Misi Mustahil Menang 9-0, Gennaro Gattuso Bakal Lakukan Apa?
-
Carlo Ancelotti: Chelsea Beruntung Punya Pemain 19 Tahun Berbandrol Rp1,02 T
-
Eks Pelatih Timnas Soroti Pentingnya Pembinaan di Tengah Booming Sepak Bola Putri Malang
-
Jesus Casas Si Tukang Otak Atik Formasi, Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Terseret ke FIFA Usai Kartu Merah Cristiano Ronaldo
-
Dirumorkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Jesus Casas Diincar Negara Tetangga
-
Rapor Nathan Tjoe-A-On Lawan vs Tim Geypens: Derby Indonesia di Eerste Divisie