Suara.com - Lanjutan pekan ke-14 BRI Liga 1 menghadirkan duel Persib Bandung vs Persita Tangerang. Persib akan menjamu Persita di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu (1/1/2023) malam pukul 19:00 WIB.
Setelah awal musim yang buruk, Persib Bandung kini sudah jauh lebih baik di bawah arahan pelatih Bojan Hodak. Tim Maung Bandung sudah menang empat kali dari lima laga terakhirnya di Liga 1 2023/2024 bahkan tidak terkalahkan.
Ini harus diapresiasi lantaran Persib tak bisa diperkuat beberapa pemain pilarnya karena permasalahan cedera dan lainnya dalam beberapa laga terakhir.
Namun di pertandingan nanti, pelatih Bojan Hodak mengatakan akan menurunkan pertandingan Ciro Alves kembali sejak menit awal.
Akan tetapi, beberapa nama seperti Kakang Rudianto dan Beckham Putra Nugraha masih dipastikan tidak akan memperkuat Maung Bandung saat menjamu tim tamu Persita Tangerang karena belum bugar.
Sementara tiga pemain lainnya Reky Rahayu, Febri Hariyadi, Zalnando masih akan menepi karena cedera.
Di sisi lain, Persita asuhan pelatih asal Chile, Luis Duran masih tertahan di peringkat ke-15 klasemen, hanya setingkat di atas zona merah dengan raihan 14 poin dari 13 laga yang sudah dilalui.
Persita sendiri akan kembali diperkuat gelandang asal Korea Bae Sin Yeong yang telah nampak hadir di sesi latihan tim jelang partai kontra Persib ini.
Sementara Rikfy Dwi Septiawan akan absen di pertandingan nanti akibat akumulasi kartu.
Baca Juga: Ramadhan Sananta dan 3 Asing Absen, Persis Solo Siapkan Cara Kalahkan Persija
Pertandingan Persib Bandung vs Persita Tangerang hari ini bisa Anda saksikan secara live streaming dengan mengklik link berikut.
Berita Terkait
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Momen Persija Tiba di Markas Persib Bandung dengan Pengawalan 6 Rantis
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan