Suara.com - Aktor Ammar Zoni mencuri perhatian karena tersandung dalam kasus narkoba. Ini bukan yang pertama kali bagi suami Irish Bella.
Kasus ini menjadi yang ketiga kalinya menimpa Ammar Zoni. Kali ini ia diciduk jajaran Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat di apartemen Bumi Serpong Damai (BSD), Tangerang Selatan pada Selasa (12/12/2023).
Pihak kepolisian menyita barang bukti narkoba jenis ganja, sabu, dan obat keras hexymer. Ini mengejutkan karena aktor 30 tahun ini baru bebas dua bulan lalu.
Menariknya Ammar Zoni ternyata pernah nyaris terjun ke dunia sepak bola Indonesia, seperti Raffi Ahmad. Sebab, ia dikabarkan nyaris memberikan dukungan finansial ke PSP Padang.
Kabar ini muncul pada tahun 2021 silam. Menukil dari Instagram blitznews_football, suami Irish Bella disebut akan membantu klub ke arah finansial.
"Nantinya dukungan yang diberikan Ammar Zoni ke PSP Padang lebih mengarah ke finansial klub. Hal tersebut diutarakan langsung manajer PSP Padang, Irwan Afriadi," tulis Instagram itu.
Meski begitu, sejauh ini tidak ada kabar resmi Ammar Zoni menandai PSP Padang.
Sementara itu, sebelumnya para selebriti ramai terjun ke industri sepak bola. Misalnya Raffi Ahmad yang membeli Cilegon United dan kini sudah menjadi RANS Nusantara FC.
Baca Juga: TC Jelang Piala Asia 2023 Dimulai 20 Desember, Skuad Timnas Indonesia Baru Komplet pada 1 Januari
Berita Terkait
-
Depresi Jadi Alasan Ammar Zoni Pakai Narkoba Lagi, Ada Hubungannya dengan Sikap Irish Bella
-
Terungkap Alasan Ammar Zoni Pakai Narkoba Lagi, Ada Kaitannya dengan Irish Bella
-
Profil Aditya Zoni, Adik Ammar Zoni yang Sibuk Kampanye saat Kakaknya Kembali Ditangkap Kasus Narkotika
-
Ammar Zoni Ditangkap Lagi, Bagaimana Nasib Sidang Cerai dengan Irish Bella?
-
Ammar Zoni Kembali Ditangkap, Irish Bella Pilih Sibuk Banting Tulang Cari Nafkah
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Insiden Horor Liga 2: Pemain Persikad Gegar Otak, PSSI Minta Komdis Bertindak Tegas
-
Ambisi Bintang Persib: Marc Klok Ingin Ukir Sejarah Bersama Timnas Indonesia
-
Rekan Sandy Walsh Bongkar Keruwetan Transfer di FC Twente, Singgung Nasib Mees Hilgers
-
Arab Saudi Iming-imingi Bruno Fernandes Gaji Rp13 Miliar, Ruben Amorim Pasrah
-
Dipanggil Gattuso ke Timnas Italia, Allegri Kaget Matteo Gabbia Sebagus Itu
-
Dapat Kartu Merah Saat Lawan PSV, Pemain Keturunan Indonesia Merengek: Wasit Gak Adil
-
Arab Saudi Diharamkan Imbang Apalagi Kalah Lawan Timnas Indonesia
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Pundit Arab Ingatkan Herve Renard: Timnas Indonesia Tak Bisa Lagi Diremehkan!
-
Trik Gila Herve Renard! Kiper Saudi Ditempa Bola Lonjong Hadapi Timnas Indonesia