Suara.com - Kabar mengejutkan datang dari skuad timnas Indonesia di Piala Asia 2023. Nadeo Argawinata dikabarkan masuk menggantikan Syahrul Trisna.
Kabar ini dibagikan langsung oleh akun Instagram resmi timnas Indonesia. Ada pergantian posisi di sektor kiper.
Syahrul Trisna disebut mengalami cedera. Maka dari itu, Shin Tae-yong memanggil Nadeo Argawinata untuk menggantikannya.
"Syarul Trisna absen dari perhelatan Piala Asia Qatar 2023 karena cedera. Posisinya digantikan Nadeo Argawinata," tulis laporan tersebut.
"Doakan Syahrul cepat sembuh dan beri sambutan hangat kepada Nadeo," tutupnya.
Sontak pergantian Syahrul Trisna dengan Nadeo membuat netizen ramai berkomentar.
"Waduh kejutan," komentar put***
"ari sejak dulu juga kita tau Nadeo itu kiper terbaik indonesia saat ini," seru gha***
"Selamat datang kembali Nadeo," tulis lin***
Baca Juga: Pulih dari Cedera, Asnawi Mangkualam Siap Tampil Saat Lawan Irak
Sebelumnya Nadeo memang tidak dibawa Shin Tae-yong dalam pemusatan latihan hingga laga uji coba. Namun, ia akan masuk skuad Piala Asia 2023 menggantikan Syahrul Trisna.
Berita Terkait
-
Piala Asia 2023: Australia Kalahkan India, Cina Ditahan Tajikistan
-
Thom Haye Merapat ke Como 1907, Klub Milik Orang Indonesia Rela Tebus Rp17 Miliar
-
Piala Asia 2023: Berpeluang Hadapi Rekan 1 Klub, Ini Komentar Ivar Jenner
-
Beda Sikap Philippe Troussier dan Shin Tae-yong dalam Hadapi Jepang
-
Piala Asia 2023: Media Asal Inggris Sebut Tugas Shin Tae-yong Lebih Berat
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Timnas Indonesia Punya Rekor Oke Hadapi Korea Selatan, Bisa Menang di Piala Asia Futsal 2026?
-
Alasan Eks Presiden FIFA Sepp Blatter Dukung Boikot Piala Dunia 2026
-
Ditanya Peluang Latih Klub Super League, Shin Tae-yong Justru Ngaku Ingin Beli Tim Indonesia
-
Bukan Rp2,3 Miliar, Media Prancis Ungkap Gaji Layvin Kurzawa di Persib Bandung
-
Penyerang Andalan Era STY Termotivasi Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia
-
Tak Hanya Roy Keane, Giliran Paul Scholes Tak Setuju Carrick Dipermanenkan Manchester United
-
Jadi Pemain Paling Diremehkan di Dunia, Harry Maguire Banjir Pujian Usai MU Kalahkan Arsenal
-
Mantan Anak Asuh John Herdman Makin Gacor, Kenapa Juventus Masih Cari Striker Baru?
-
Kepindahan Pemain Keturunan Filipina ke PSG Buat Ruang Ganti Barcelona Memanas, Hansi Flick Meradang
-
Eks ADO Den Haag Jalani Proses Naturalisasi, Siap Bela Timnas Indonesia