Suara.com - Deretan bintang Vietnam terancam absen di Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Timnas Indonesia pada 21 dan 26 Maret 2024 mendatang.
Dua pertandingan penting bakal dilakoni Vietnam dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Timnas Indonesia.
Vietnam boleh jadi dalam kondisi ketar-ketir mengingat di pertemuan sebelumnya The Golden Stars dipermalukan skuad Garuda.
Tim besutan Philippe Troussier kalah dari Timnas Indonesia di fase grup Piala Asia 2023 dan tersingkir prematur dari ajang tersebut.
Bagaimana tidak, Vietnam sudah dipastikan tersingkir sebelum melakoni laga ketiga babak penyisihan grup melawan Irak.
Tak pelak misi besar pun diusung Vietnam saat melawat ke Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta pada 21 Maret 2024.
Namun sebelum itu, publik Negeri Nasi dibuat khawatir dengan komposisi skuad yang dimiliki Philippe Troussier menghadapi Timnas Indonesia.
Pasalnya sejumlah bintang mereka terancam absen karena beberapa masalah yang melanda, hal ini tentu skenario yang tak diinginkan.
Bagaimana Vietnam bisa menghadapi skuad Garuda tanpa pemain inti mereka, Troussier harus memutar otak demi menghadapi situasi ini.
Baca Juga: Shin Tae-yong Berniat ke Belanda, Dapat 'Titipan' Netizen untuk Pantau Bek Berdarah Aceh
Lantas siapa saja pemain bintang Vietnam yang terancam absen di laga melawan Timnas Indonesia nanti? berikut di antaranya.
1. Nguyen Tuan Anh
Nguyen Tuan Anh mengalami cedera lutut, didapat saat membela timnya di Liga Vietnam dan diklaim bakal absen hingga pertengahan musim ini.
Jika cedera Nguyen Tuan Anh tak pulih tepat waktu, bahaya pun mengancam Vietnam dan Troussier harus segera menemukan sosok pengganti yang tepat.
Pasalnya Nguyen Tuan Anh merupakan salah satu gelandang andalan The Golden Stars dalam beberapa tahun terakhir, posisinya bahkan tak tergantikan.
2. Que Ngoc Hai
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Berniat ke Belanda, Dapat 'Titipan' Netizen untuk Pantau Bek Berdarah Aceh
-
Tebar Ancaman Ingin Juara Piala AFF, Pelatih Baru Filipina Justru Punya Catatan Buruk
-
Ivar Jenner Ziarah ke Makam Noah Gesser, Sosok Penting yang Bikin Dirinya Bela Timnas Indonesia
-
Philippe Troussier Berikan Sindiran Telak pada Media Vietnam
-
Jelang Lawan Timnas Indonesia, Pelatih Vietnam Blak-blakan Pemainnya Bak Atlet Judo
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Indra Sjafri: Timnas Indonesia U-22 Gak Main Jelek Kok, Cuma Kalah 3-0
-
3 Laga Timnas Indonesia U-22 Tanpa Menang, Indra Sjafri Ogah Disamakan dengan Gerald Vanenburg
-
Timnas Indonesia U-22 Takluk 0-3 dari Mali: Indra Sjafri Banyak PR Jelang SEA Games 2025
-
Toni Kroos Tegas: Arda Guler Bukan Penerus Saya di Real Madrid
-
Lamine Yamal Desak Barcelona dan Spanyol Berdamai Demi Laga Melawan Lionel Messi
-
Badai Cedera Hantam Chelsea! Enzo Maresca Pusing Berat
-
Giovanni van der Poel, Pemain Keturunan Indonesia Junior Dean James di Go Ahead
-
Timnas U-22 Indonesia Tertinggal 0-2 dari Mali, Banyak Peluang Nihil Gol
-
Disingkirkan Amorim, Masa Depan Kobbie Mainoo di Manchester United Kian Suram
-
Charly van Oosterhout, Wonderkid Ajax Keturunan Indonesia: Kakek Lahir di Sorong