Suara.com - Ketegasan Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia terbukti tak tebang pilih, seorang Elkan Baggott jadi korban kedisiplinan pelatih asal Korea Selatan itu.
Shin Tae-yong merupakan pelatih yang tegas, jika seorang pemain melakukan tindakan indispliner, pria berusia 53 tahun itu tak segan mencoretnya.
Tak cuma dicoret, bahkan beberapa di antara pemain yang pernah ditendang Shin Tae-yong dari tim nasional karena indisipliner tak kembali lagi.
Teranyar yang mencuri perhatian adalah Elkan Baggott, namanya tak muncul dalam 22 pemain yang dipanggil untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Buntut dari mangkirnya pemain Ipswich Town itu saat diminta memperkuat Timnas Indonesia U-23 di play-off Olimpiade 2024.
Sebelum itu siapa saja pemain yang pernah dicoret Shin Tae-yong karena indisipliner? berikut ini di antaranya.
1. Ramai Rumakiek
Rumakiek pernah diandalkan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 dan Piala AFF 2020, namun namanya lenyap jelang SEA Games 2021.
Menurut Shin Tae-yong, sang pemain tidak merespons ketika dipanggil PSSI untuk memperkuat Timnas Indonesia, sanksi pun diberikan.
Baca Juga: Perbandingan Harga Pasar Timnas Indonesia vs Filipina, Sama-sama Ramai Diperkuat Pemain Keturunan
Sejak saat itu, Ramai Rumakiek tak pernah lagi dipanggil membela Timnas Indonesia oleh Shin Tae-yong.
2. Osvaldo Haay
Osvaldo Haay sempat dipanggil Shin Tae-yong jelang laga Timnas Indonesia melawan Taiwan di play-off Piala Asia 2023.
Namun batang hidungnya tak kunjung terlihat hingga batas waktu yang sudah ditentukan, Shin Tae-yong pun mencoretnya.
Setelah itu Osvaldo Haay tak lagi mendapat panggilan membela Timnas Indonesia oleh Shin Tae-yong.
3. Nurhidayat
Berita Terkait
-
Perbandingan Harga Pasar Timnas Indonesia vs Filipina, Sama-sama Ramai Diperkuat Pemain Keturunan
-
Tanpa Jay Idzes dan Elkan Baggott, Bukan Berarti Timnas Indonesia Krisis Lini Pertahanan!
-
Masih Dibutuhkan Cerezo Osaka, Ini Respons Justin Hubner yang Telat Gabung Timnas Indonesia
-
Respons Thom Haye usai Dikolongi Egy Maulana Vikri, Warganet Terpingkal-pingkal
-
Timnas Indonesia Kerap Dihajar, STY Tak Bisa Sembunyikan Dendam Kesumat pada Irak
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Marselino Ferdinan Minggir, Pemain Keturunan Bali Subur Gol di Liga Australia
-
Mengerikan Ambisi Nova Arianto di Timnas Indonesia
-
PSSI Akhirnya Ngaku Belum Punya Roadmap Sepak Bola Nasional, Kasih Janji Manis Ini ke Suporter
-
Rusia Rancang Piala Dunia Tandingan, Peluang Timnas Indonesia Ikut Tampil
-
Kebijakan Indra Sjafri Bikin Persija Bingung: Souza Belum Tahu Nasib Dony dan Rayhan
-
Ada Faktor yang Bikin Jesus Casas dan Timur Kapadze Bisa Gagal Latih Timnas Indonesia
-
Kisi-kisi Calon Pelatih Timnas Indonesia, Nama Timur Kapadze Tercoret dari Daftar
-
Kalahkan Persik Kediri, Mauricio Souza: Kami Lebih Baik dari Lawan Sepanjang Pertandingan
-
Media Luar Negeri Sebut Ole Romeny Disebut Alami Penurunan Performa
-
Gak Semua Free, Exco PSSI Sebut Beberapa Calon Pelatih Timnas Indonesia Masih Terikat Kontrak