Suara.com - Ketegasan Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia terbukti tak tebang pilih, seorang Elkan Baggott jadi korban kedisiplinan pelatih asal Korea Selatan itu.
Shin Tae-yong merupakan pelatih yang tegas, jika seorang pemain melakukan tindakan indispliner, pria berusia 53 tahun itu tak segan mencoretnya.
Tak cuma dicoret, bahkan beberapa di antara pemain yang pernah ditendang Shin Tae-yong dari tim nasional karena indisipliner tak kembali lagi.
Teranyar yang mencuri perhatian adalah Elkan Baggott, namanya tak muncul dalam 22 pemain yang dipanggil untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Buntut dari mangkirnya pemain Ipswich Town itu saat diminta memperkuat Timnas Indonesia U-23 di play-off Olimpiade 2024.
Sebelum itu siapa saja pemain yang pernah dicoret Shin Tae-yong karena indisipliner? berikut ini di antaranya.
1. Ramai Rumakiek
Rumakiek pernah diandalkan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 dan Piala AFF 2020, namun namanya lenyap jelang SEA Games 2021.
Menurut Shin Tae-yong, sang pemain tidak merespons ketika dipanggil PSSI untuk memperkuat Timnas Indonesia, sanksi pun diberikan.
Baca Juga: Perbandingan Harga Pasar Timnas Indonesia vs Filipina, Sama-sama Ramai Diperkuat Pemain Keturunan
Sejak saat itu, Ramai Rumakiek tak pernah lagi dipanggil membela Timnas Indonesia oleh Shin Tae-yong.
2. Osvaldo Haay
Osvaldo Haay sempat dipanggil Shin Tae-yong jelang laga Timnas Indonesia melawan Taiwan di play-off Piala Asia 2023.
Namun batang hidungnya tak kunjung terlihat hingga batas waktu yang sudah ditentukan, Shin Tae-yong pun mencoretnya.
Setelah itu Osvaldo Haay tak lagi mendapat panggilan membela Timnas Indonesia oleh Shin Tae-yong.
3. Nurhidayat
Berita Terkait
-
Perbandingan Harga Pasar Timnas Indonesia vs Filipina, Sama-sama Ramai Diperkuat Pemain Keturunan
-
Tanpa Jay Idzes dan Elkan Baggott, Bukan Berarti Timnas Indonesia Krisis Lini Pertahanan!
-
Masih Dibutuhkan Cerezo Osaka, Ini Respons Justin Hubner yang Telat Gabung Timnas Indonesia
-
Respons Thom Haye usai Dikolongi Egy Maulana Vikri, Warganet Terpingkal-pingkal
-
Timnas Indonesia Kerap Dihajar, STY Tak Bisa Sembunyikan Dendam Kesumat pada Irak
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
Terkini
-
Media Thailand Ungkit Skandal yang Libatkan Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Emil Audero Main Penuh, Cremonese Raih Hasil Imbang 2-2 Lawan Cagliari
-
Pesan Orang Nomor 1 The Jakmania untuk Skuad Persija Jelang Laga Panas Kontra Persib Bandung
-
Exco PSSI Komentari Isu Ricardo Salampessy sampai Eks Como Jadi Asisten John Herdman
-
Marc Klok Beberkan Kondisi Persib Bandung Jelang Lawan Persija Jakarta
-
Bersaing dengan 3 Nama, Eks Pemain Persipura Disebut Jadi Kandidat Kuat Asisten Pelatih John Herdman
-
Pratama Arhan Bakal Satu Tim dengan Anak Legenda Barcelona dan Brasil
-
Rekam Jejak Pelatih Asal Inggris di Asia Tenggara, John Herdman akan Sukses di Timnas Indonesia?
-
Inter Milan Gigit Jari, Deco Pastikan Joao Cancelo Segera Kembali ke Barcelona
-
Bojan Hodak Buka Suara Mengenai Peluang Persib Bandung Datangkan Lagi Pemain Naturalisasi