Suara.com - Rasa syukur diungkapan penggawa Persib Bandung Dedi Kusnandar saat tiba di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah Arab Saudi. Usai membawa timnya juara BRI Liga 1 2023/2024.
Kepada tim Media Center Haji (MCH), Dedi Kusnandar mengucapkan rasa syukurnya karena bisa menunaikan ibadah haji.
"Alhamdulillah dan bersyukur bisa sampai di Tanah Suci, mudah-mudahan menjadi haji mabrur," ungkap pemain yang akrap disapa Dado itu setibanya di Bandara Jeddah, Senin (3/6/2024) sekira jam 18.45 waktu Arab Saudi.
Ia berangkat bersama sang istri menunaikan ibadah haji usai menunggu sekira 10 tahun, sejak mendaftarkan diri tahun 2013. Sebelum bertolak ke Tanah Suci, Dado mengaku telah mempersiapkan mental dan fisiknya.
Meski begitu, Dado mengaku menyiapkan doa khusus untuk tim kesayangan masyarakat Jawa Barat itu agar bisa mempertahankan juara Liga 1 Indonesia.
"Doa khusus saya membawa Persib lebih berprestasi. Mental dan fisik sudah disiapkan sehabis bermain final Persib vs Madura United," katanya.
Lebih lanjut, ia menilai pelayanan petugas selama di bandara tergolong baik.
"Pelayanan petugas sangat tertib," kata Dado.
Seperti diketahui, Persib Bandung berhasil meraih gelar juara Liga 1 2023/2024 di Stadion Bangkalan, Madura United, Minggu 2 Juni 2024.
Baca Juga: Jelang Puncak Haji 2024, Jutaan Umat Muslim Padati Masjidil Haram untuk Umrah
Usai membawa trofi juara setelah 10 tahun lamanya, para Pangeran Biru langsung disambut ribuan Bobotoh di Kota Bandung.
Berita Terkait
-
Jelang Puncak Haji 2024, Jutaan Umat Muslim Padati Masjidil Haram untuk Umrah
-
Resmi! Liga 1 Musim 2024/2025 Dikonfirmasi Gunakan Kuota 8 Pemain Asing
-
Ingat Pesan Mendiang Sang Ayah, Bikin Raffi Ahmad Rela Biayai Haji 3 Karyawannya
-
Kapan Idul Adha 2024 Tanggal Berapa? Catat Tanggal Lebaran Haji Versi Pemerintah dan Muhammadiyah
-
Daftar 5 Pemain yang Sudah Dilepas Bali United, Ada Top Skorernya
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Susul Calvin Verdonk, Penyerang Timnas Thailand U-23 Gabung Klub Ligue 1 Prancis
-
11 Gol Tanpa Penalti! Ayase Ueda Lebih Gacor Dibanding Kane dan Mbappe
-
Bek Rp1 Triliun Diprediksi Pep Guardiola Bakal Jadi Pemain Terbaik Dunia
-
Elkan Baggott Tampil Solid! Bawa Ipswich Town U-21 ke Puncak Klasemen Geser MU
-
Tiru Chelsea, Arsenal Bernafsu Dapatkan Bomber Brasil 19 Tahun, Demi Cuan di Masa Depan
-
Lamine Yamal Sebut Real Madrid Tim Pencuri, Andres Iniesta: Itu Bumbu El Clasico
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona: Misi Balas Dendam Los Merengues
-
Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Patrick Kluivert Dibebankan Target Tinggi di Piala Asia 2027
-
Taktik MU Disindir Arne Slot, Ruben Amorim Murka: Gak Usah Sok Nilai Tim Lain
-
Ingin Lolos Piala Dunia, Dirtek PSSI Beberkan Kriteria Pelatih Baru Timnas Indonesia