Suara.com - Malaysia berhasil menang telak 11-0 atas Brunei Darussalam di fase grup Piala AFF U-19 2024, Jumat (19/7/2024). Netizen negeri jiran pun meledek timnas Indonesia U-19 yang menggunakan pemain keturunan.
Seperti diketahui, Malaysia adalah juara bertahan di Piala AFF U-19 2024. Harimau Malaya muda mengawali turnamen dengan baik karena menghajar Brunei dengan skor 11-0.
Gol-gol Malaysia itu dicatatkan oleh Danish Hakimi, Haykal Danish, Izzat Syahir, Amir Farhan, Zamirul Hakim, Abid Safaraz, brace Pavithran Gunalan serta hattrick Abid Safaraz.
Kemanangan telak ini lantas membuat netizen Malaysia riuh. Mereka berkomentar di akun media sosial FAM yang mengunggah momen kemenangan tim asuhan Juan Torres.
Meski begitu, warganet negeri jiran malah meledek dan menebar ancaman timnas Indonesia U-19 asuhan Indra Sjafri yang memakai pemain keturunan di turnamen ini.
"Mantap sekali, tanpa pemain keturunan dan naturalisasi," komentar fae***
"Ancaman awal untuk Indonesia," seru han***
Adapun timnas Indonesia U-19 memang memanggil beberapa pemain keturunan, yaitu Jens Raven dan Welber Jardmi. Selain itu, ada nama abroad satu lagi, yakni Marselinus Ama Ola.
Timnas Indonesia U-19 juga berhasil menang besar di laga pertama Piala AFF U-19 2024 dengan menumbangkan Filipina 6-0.
Baca Juga: Lebih Trengginas dari Timnas Indonesia, Malaysia Hajar Brunei Darussalam 11-0 di Piala AFF U-19 2024
Selanjutnya anak asuh Indra Sjafri akan melawan Kamboja di fase grup Piala AFF U-19 2024 yang dijadwalkan Sabtu (20/7/2024) malam WIB.
Berita Terkait
-
Hasil Piala AFF U-19 2024: Thailand Comeback Bungkam Singapura 2-1
-
Menakar Potensi Bahaya Kamboja U-19, Timnas Indonesia Wajib Waspada
-
Bak Gajah dan Semut, Ini Perbandingan Gol Pemain Keturunan Indonesia Julian Oerip vs Rafael Struick
-
Timnas Indonesia U-19 Lawan Kamboja, Indra Sjafri Kirim Peringatan untuk Jens Raven Cs
-
Ditinggal Kim Pan-gon, Malaysia Justru Dirumorkan Datangkan Momok Shin Tae-yong
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Grup Neraka Piala Dunia U-17 2025: Mengenal Lawan Timnas Indonesia U-17
-
Absen 22 Tahun di Piala Dunia U-17, Portugal Siap Buat Kejutan Besar
-
9 Wonderkid Asia yang Bakal Bersinar di Piala Dunia U-17 2025: Ada Pemain Indonesia
-
Anak Legenda Inter Milan Kirim Psy War buat Timnas Indonesia U-17
-
Vinicius Oh Vinicius: Berulah di El Clasico Kini Rebut Jatah Penalti Mbappe
-
9 Laga Tanpa Kalah, 5 Kemenangan Beruntun di Premier League, Apa Kelemahan Arsenal?
-
Liverpool Bangkit!5Fakta Kemenangan The Reds: Rekor Mohamed Salah
-
Ambil Jatah Penalti Mbappe tapi Gagal Cetak Gol, Xabi Alonso Sindir Vinicius Jr
-
Gary Neville Yakin Arsenal Juara Premier League, Hanya Tim ini yang Bisa Gagalkan
-
Piala Dunia U-17 2025: Ambisi Argentina Ulang Memori Indah Qatar 2022