Suara.com - Persib beberapa waktu lalu resmi mengumumkan perekrutan bek asal Brasil, Gustavo Franca. Di klub berjuluk Maung Bandung, Franca memilih untuk gunakan nomor punggung 4.
Rupanya ada alasan tersendiri mengapa Franca memilih gunakan nomor punggung 4 di klub BRI Liga 1, Persib Bandung.
Menurut Franca seperti dikutip dari laman resmi Persib, tidak alasan khusus mengapa ia memilih nomor punggung 4. Namun ia mengaku sangat suka dengan nomor itu.
"Sebelumnya, bersama tim di Portugal saya memakai nomor punggung 4. Saya juga punya sejarah bagus dengan nomor ini. Ini mengenai pribadi saya dan juga teman-teman saya. Jadi saya suka nomor ini, saya juga di Brasil memakai nomor ini, saya menyukainya," ungkap Franca.
Diketahui nomor punggung empat sudah digunakan ketika ia masih berkarier di Brasil seperti bersama klub Villa Nova AC, Paulista FC, Ipatinga FC, Tupynambas FC dan Nacional AC Sao Paulo.
Nomor punggung empat juga tetap melekat bersama pemain berkebangsaan Brasil tersebut ketika memutuskan berkarier di Eropa bersama klub Liga Utama Azerbaijan, Sebail FK (2022/2023), sebelum bermain di Liga Segunda Portugal seperti Lank FC Vilaverdensse dan CD Tondela.
Sementara itu mengenai adaptasinya bersama Persib Bandung, pemain berusia 27 tahun itu merasa sangat senang karena mendapatkan sambutan yang hangat semenjak dirinya bergabung.
Gustavo mengakui jika sambutan rekan setim dan Bobotoh membuatnya terkejut. Menurutnya, apa yang dia rasakan di Persib Bandung jauh dengan yang pernah dialami bersama tim-tim sebelumnya.
Baca Juga: Pelatih Top yang Kini 'Turun Kasta' ke Liga 2 Musim Depan, Ada Eks Timnas Indonesia
Berita Terkait
-
Pelatih Top yang Kini 'Turun Kasta' ke Liga 2 Musim Depan, Ada Eks Timnas Indonesia
-
Taksiran Gaji Saddil Ramdani jika Gabung Persib Bandung
-
Final Piala AFF U-19 2024, Marc Klok Prediksi Timnas Indonesia Pecundangi Thailand 2-1
-
Saga Transfer Saddil Ramdani ke Persib, Bojan Hodak Kasih Sinyal Ini
-
3 Eks-Pemain Timnas yang Belum Miliki Klub Baru, Terancam Pensiun Dini?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Kondisi Terkini Asnawi Mangkualam, Cedera Parah Hingga Harus Operasi
-
Deretan Fakta Menarik Matchday Terliar Liga Champions 2025/2026 Tadi Malam
-
Jejak 6 Pemain Keturunan Indonesia di Ajax Amsterdam Sebelum Maarten Paes
-
Tanpa Kurzawa dan Dion Markx, Andrew Jung Siap Jadi Tumpuan Persib di Stadion Manahan
-
Bukan Cuma Soal Postur, Ini Alasan Teknis Bojan Hodak Rekrut Dion Markx
-
Kualitas Maarten Paes Diremehkan, Disebut Tak Bakal Jadi Kiper Nomor Satu Ajax
-
Separah Apa Cedera Asnawi Mangkualam? Ancaman untuk Timnas Indonesia di FIFA Series
-
Rival Timnas Indonesia, Vietnam Kini Punya Tembok 3 Kiper Eropa Jelang Piala AFF 2026
-
Kronologis Asnawi Mangkualam Berakhir Tragis Akibat Cedera ACL Saat Sesi Latihan Bersama Port FC
-
Malam Penentuan di Liga Europa: Nasib 2 Pemain Timnas Indonesia di Ujung Tanduk