Suara.com - PSS Sleman resmi memperkenalkan skuatnya untuk mengarungi BRI Liga 1 2024/2025 dalam acara launching tim yang dihelat pada Senin (5/8/2024).
Tim berjuluk Elang Jawa itu bisa dibilang melakukan rombak besar-besaran karena melepas pemain yang membela tim musim lalu, seperti Jonathan Bustus, Todd Ferre, hingga Esteban Vizcarra.
Sebagai gantinya, PSS Sleman mendatangkan pemain-pemain anyar yang memiliki CV meyakinkan. Contohnya eks andalan Shin Tae-yong, Fachrudin Aryanto, yang didatangkan dari Madura United.
Kemudian ada Nicolao Cardoso yang pernah berseragam Napoli, Empoli, hingga Timnas Italia U-20. Ia diboyong dengan status pinjaman dari klub Malaysia, JDT.
Direktur PT Putra Sleman Sembada (PSS), Gusti Randa, berharap PSS Sleman bisa berbicara lebih banyak dibanding musim lalu, khususnya finish di posisi enam klasemen akhir.
"Saya sudah katakan jauh, bahkan 3 bulan lalu, bahwa PSS tahun 2024 harus dapat berbicara banyak, kalau bisa masuk 6 besar. Saya sudah katakan jauh, bahkan 3 bulan lalu, bahwa PSS tahun 2024 harus dapat berbicara banyak, kalau bisa masuk 6 besar," kata Gusti Randa.
"Tentu tidak gampang, oleh karena itu, jajaran direksi, pelatih, kita cukup baik musim depan. Kita datangkan pemain-pemaim yang menurut saya hebat sekali," tuturnya menambahkan.
Berikut adalah daftar pemain PSS Sleman di BRI Liga 1 2024/2025:
Kiper
Baca Juga: Ditunjuk Tangani Piala AFF 2024, Saatnya Shin Tae-yong Buktikan Kualitasnya
Alan Bernardon
Ega Rizky
Safa'at Romadhona
Fidelis Davin
Belakang
Fadel Ahmad Arrafi
Joseph Alexander
Nur Aziz
Abduh Lestaluhu
Gilang Oktavana
Ifan Nanda
I Nyoman Ansanay
Kevin Gomes
Fachruddin Aryanto
Cleberson Martins
Phil Ofosu Ayeh
Achmad Figo
Gelandang
Relosa Rivan
Ferrel Santoso
Wahyudi Hamisi
Rezin Diop
Dominikus Dion
Achmad Zidan
Paulo Sitanggang
Kim Kurniawan
Moon Chang-jin
Betinho
Penyerang
Berita Terkait
-
Ditunjuk Tangani Piala AFF 2024, Saatnya Shin Tae-yong Buktikan Kualitasnya
-
3 Alasan Shin Tae-yong Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2024, Nomor 2 Faktor X Paling kuat
-
Dilema Persib Bandung Jelang BRI Liga 1 Musim 2024/2025, Usung Misi Berat!
-
Jadi Tim Tersubur Piala Presiden 2024, Arema FC Bakal Moncer di BRI Liga 1 2024/2025?
-
3 Kelebihan Miliano Jonathans Si Bule Depok Bikin Anak Kesayangan Shin Tae-yong Bisa Tergusur, Ubah Kekuatan Timnas
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Kata-kata Harapan Tinggi Bojan Hodak Soal Kualitas Kurzawa dan Potensi Dion Markx di Persib Bandung
-
2 Faktor yang Bikin Timnas Indonesia Bisa Lolos Piala Dunia 2030 di Tangan John Herdman
-
Momen Asyik Ngobrol denggan Jay Idzes, Emil Audero Ditinggal Bus Cremonese?
-
Sembuh dari Cedera, Maarten Paes Masih Jadi Cadangan Mati di FC Dallas
-
Pemain Naturalisasi Ramai Hijrah ke Liga Lokal, Siapa Saja yang Masih Konsisten Main di Luar?
-
Prediksi Skor PSV Eindhoven vs Bayern Munich: Misi Bangkit Die Roten
-
Marselino Ferdinan Pamer Bekas Jahitan Operasi
-
Gianluca Pandeynuwu Resmi ke Arema FC, Siap Panaskan Persaingan Kiper Utama Singo Edan Musim Ini
-
Sanksi FA Hantui Matheus Cunha Usai Selebrasi Kasar Saat Manchester United Bungkam Arsenal
-
Sentuhan Ajaib Michael Carrick, Sulap 2 Pemain Pesakitan Era Amorim Jadi Nyawa Baru Man United