Suara.com - Pemain keturunan Depok Miliano Jonathans dikabarkan akan hengkang dari Vitesse Arnhem. Rumornya, calon pemain Timnas Indonesia itu akan angkat koper di bursa transfer musim dingin.
Salah satu media Belanda, De Gelderlander melaporkan klub Vitesse besar kemungkinan akan merugi dengan hengkangnya pemain keturunan Depok itu dengan status bebas transfer.
"Vitesse benar-benar khawatir dengan rumor hengkangnya Miliano Jonathans dengan status bebas transfer," tulis laporan media Belanda itu seperti dilansir Suara.com, Rabu (23/10/2024).
Laporan media Belanda itu menambahkan bahwa Jonathans yang telah mencetak 6 gol dan 2 assist dari 10 pertandingan jadi salah satu pemain yang diincar sejumlah klub top Eropa.
Lantas klub-klub mana yang dirumorkan mengincar Jonathans? Berikut 3 klub juara Liga Champions yang bisa dibela Miliano Jonathans:
Klub 3 kali juara Liga Champions, Manchester United bisa jadi opsi dibela oleh Jonathnas. Ada sejumlah faktor yang membuat Miliano Jonathans bisa main di Old Trafford.
Faktor pertama tentu saja keberadaan Erik ten Hag sebagai pelatih serta Ruud van Nistelrooy sebagai asisten.
Keduanya tentu akan membuat Jonathans bisa menjelma jadi pemain produkftif di sektor sayap kanan. Faktor kedua tentu saja keberadaan winger United, Anthony.
Baca Juga: Australia Bikin Ulah, Timnas Indonesia yang Kena Getahnya, Kok Bisa?
Faktanya Anthony hanya jadi beban tim. Ia yang dibeli dari Ajax tak pernah mampu tunjukkan perfomance apik di Old Trafford. Musim ini ia baru main 2 caps di Liga Inggris.
Jonathans jadi pemain yang paling pas untuk gantikan sosok Anthony. Apalagi sudah cukup lama, United tidak memiliki pemain sayap kanan yang produktif seperti Jonathans.
Ajax
Selanjutnya ada raksasa Eredivisie Ajax yang memiliki koleksi 1 gelar Liga Champions. Laporan dari De Gelderlander menyebutkan bahwa Jonathans diincar klub Belanda.
Ajax secara realisits bisa saja merekrut Miliano Jonathans. Nilai pemain keturunan Depok itu masih berkisar di angka ribuan dollar AS.
Merekrut Jonathans menjadi investasi bagi Ajax yang dikenal sebagai klub penghasil talenta muda bernilai tinggi. Namun apakah Jonathans bisa cocok dengan skema main Ajax?
Tag
Berita Terkait
-
Australia Bikin Ulah, Timnas Indonesia yang Kena Getahnya, Kok Bisa?
-
Media Vetnam Kasih 'Bocoran' Shin Tae-yong Bakal Naturalisasi 3 Pemain Keturunan Baru, Siapa Saja?
-
Alasan Striker Mualaf asal Paraguay Jadi WNI, Ternyata Tak Selalu demi Timnas Indonesia
-
Pemain Timnas Indonesia yang Diwaspadai Pelatih Jepang: Bukan Thom Haye atau Rafael Struick
-
Persija Siap Beri Restu, Rizky Ridho Gas Main di Luar Negeri?
Terpopuler
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Profil Calum McFarlane Caretaker Chelsea, Minim Jam Terbang Langsung Lawan Guardiola di Etihad
-
Super League Diserbu Pemain-pemain Asing Liga India yang Gagal Digelar
-
Media Vietnam Sebut Timnas Indonesia Beruntung Bisa Dilatih John Herdman
-
Kata-kata Erick Thohir Usai John Herdman jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
BREAKING NEWS! John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Alwi Fadillah Tinggalkan Persija Jakarta Usai Debut Profesional Bersama Macan Kemayoran Senior
-
Sudah Ditunggu Persib, Persija Tegaskan Kemenangan atas Persijap Lebih dari 3 Poin
-
Manchester City vs Chelsea: Ujian Berat The Blues Usai Pemecatan Maresca
-
Hasil Drawing Piala Asia Futsal 2026, Indonesia Masuk Grup A Bersama Irak dan Korea Selatan
-
Fulham vs Liverpool: Ujian Berat The Reds di London, Prediksi Skor dan Susunan Pemain