Suara.com - Pelatih Jepang, Hajime Moriyasu, memanggil 27 pemain yang mayoritas bermain di Eropa untuk melawan Timnas Indonesia dan China.
Jepang bakal melakoni laga lanjutan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada November ini yang semua berlangsung tandang.
Timnas Indonesia bakal lebih dulu disambangi pada 15 November 2024 di Stadion Gelora Bung Karno. Untuk laga nanti, Moriyasu memanggil dua pemain keturunan ke dalam skuad Jepang.
Joel Chima Fujita lahir di Machida, Tokyo, pada 16 Februari 2002. Sejak lahir dan kecil, ia sudah berada di Jepang dan tumbuh di sepak bola Jepang.
Diketahui Fujita punya darah keturunan Nigeria dari sang ayah, sedangkan ibunya adalah orang Jepang asli. Saat ini ia bermain di Liga 1 Belgia bersama Sint-Truiden.
Joel sebetulnya sudah dipanggil Hajime Moriyasu memperkuat Jepang pada 2022 untuk mentas di ajang EAFF Championship. Ia tampil dua kali di ajang tersebut. Setelah itu ia lebih banyak diperuntukan bermain di timnas kelompok umur Jepang, termasuk tampil di Olimpiade 2024.
Di kelompok umur, Joel Chima Fujita berhasil membawa Jepang U-23 menjuarai Piala Asia U-23 2024.
2. Zion Suzuki
Sudah dua tahun terakhir Zion Suzuki menjadi andalan di bawah mistar Jepang. Karirnya kini sedang menanjak usai diboyong oleh Parma Calcio 1913 pada Juli 2024.
Kiper berusia 22 tahun itu sudah bermain dalam 11 laga Serie A 2024/25 dengan mencatatkan dua clean sheet. Di Timnas Jepang, Zion sudah menorehkan 14 caps.
Kontributor: Aditia Rizki
Berita Terkait
-
3 Pemain Kunci Arab Saudi yang Patut Diwaspadai Timnas Indonesia
-
Main Abroad Tak Jadi Jaminan, 7 Pemain Ini Tak Dilirik Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia
-
Mees Hilgers Sembuh dari Cedera Jelang Lawan Jepang, Netizen: PSSI Sudah Beli Tiket Pesawat?
-
Jelang Piala Asia U-20: Timnas U-20 Asah Taji di Jepang, Sambangi KBRI Tokyo
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Bersinar di Piala Dunia U-17, Winger Manchester City Ternyata Pemain Keturunan
-
Besok Harga Naik! Manchester United Dapat Restu Rekrut Pemain Rp2 Triliun
-
Belanda Terpuruk di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Anak Patrick Kluivert Malah Mundur
-
Italia Emban Misi Mustahil Menang 9-0, Gennaro Gattuso Bakal Lakukan Apa?
-
Carlo Ancelotti: Chelsea Beruntung Punya Pemain 19 Tahun Berbandrol Rp1,02 T
-
Eks Pelatih Timnas Soroti Pentingnya Pembinaan di Tengah Booming Sepak Bola Putri Malang
-
Jesus Casas Si Tukang Otak Atik Formasi, Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Terseret ke FIFA Usai Kartu Merah Cristiano Ronaldo
-
Dirumorkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Jesus Casas Diincar Negara Tetangga
-
Rapor Nathan Tjoe-A-On Lawan vs Tim Geypens: Derby Indonesia di Eerste Divisie