Suara.com - Pekan lima Liga Champions 2024/2025 yang berlangsung dini hari tadi memunculkan sederet laga menarik, bahkan hingga pesta gol.
Dimulai dari Arsenal yang tampil menggila dan menang 5-1 saat dijamu Sporting Lisbon di Stadion José Alvalade
Lima gol The Gunner dicetak Gabriel Martinelli, Kai Havertz, Gabriel, Bukayo Saka dan Leandro Trossard. Sementara tuan rumah meraih gol hiburan lewat Goncalo Inacio.
Hasil itu membawa Arsenal menempati posisi ketujuh klasemen dengan nila 10. Sporting persis setingkat di bawahnya dengan nilai sama, tapi kalah selisih gol.
Kemenangan telak juga diraih Barcelona yang menang 3-0 saat menjamu Brest di Stadion Camp Nou.
Dalam laga itu, Robert Lewandowski memborong dua gol, salah satunya dari titik penalti, plus satu gol dari Dani Olmo.
Sementara itu, Manchester City hanya mampu bermain 3-3 saat menjamu Feyenoord. Klub Liga Inggris ini gagal menang untuk keenam kalinya secara beruntun di semua kompetisi.
Dua gol Man City diborong Erling Haaland, yang dilengkapi gol Ilkay Gundogan. Gol Feyenoord diceploskan Anis Hadj Moussa, Santiago Gimenez, David Hancko.
Manchester City kini menempati posisi ke-15 klasemen dengan nilai delapan. Feyenoord di urutan ke-20 dengan nilai tujuh.
Baca Juga: Hadiah Pahit Pep Guardiola Usai Perpanjang Kontrak dengan Manchester City
Berikut ini hasil lengkap Liga Champion 2024/2025 yang berlangsung, Rabu (27/11/2024) dini hari:
Slovan Bratislava 2-3 AC Milan
Sparta Praha 0-6 Atletico Madrid
Barcelona 3-0 Brest
Leverkusen 5-0 Salzburg
Bayern Munchen 1-0 PSG
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Pernah Juara Piala Asia, Eks Pelatih Tottenham Hotspur Disebut Cocok Tukangi Timnas Indonesia
-
Benjamin Sesko Dihujani Kritik, Amorim Pasang Badan: Dia akan Terbiasa
-
Makin Moncer! Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi The Next Calvin Verdonk dan Dean James
-
Hasil Super League: Dua Gol Sundulan Runtukahu Bawa Persija Menang Comeback atas Arema FC
-
Florian Wirtz Dituding Penghancur Liverpool Oleh Arsene Wenger, Ini Kata Arne Slot
-
Mengerikan! Hooligan Eks Klub Eliano Reijnders Picu Kerusuhan, Anak-anak Jadi Korban
-
Tampil Gemilang, Emil Audero Frustrasi Sebut Cremonese Tak Layak Kalah dari Pisa
-
Comeback Spektakuler Persib di ACL Two: Robi Darwis Beberkan Kunci Kebangkitan
-
3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
-
2 Pemain Keturunan Indonesia Disanksi FIFA: Fans Diharap Tenang, Beda Kasus dengan Malaysia