Suara.com - Klub Jepang, FC Tokyo menjadi sorotan karena dikabarkan berminat mendatangkan Rizky Ridho. Namun, mereka bak tukang PHP atau pemberi harapan palsu.
Rumor Rizky Ridho sedang dilirik FC Tokyo dilaporkan oleh akun X @FCtokyoEN. Namun, belum ada kejelasan terkait rencana tersebut.
"FC Tokyo tertarik pada bek tengah timnas Indonesia, Rizky Ridho. Ada juga Sei Muroya dari Hannoverd dan striker Timy Thiele dari divisi tiga Jerman. Belum ada rencana pasti terungkap mengenai Ridho," tulis laporan @FCtokyoEn.
Menariknya bek Persija Jakarta ini bukan satu-satunya nama yang sempat dirumorkan diincar oleh FC Tokyo.
Sebelumnya akun X @FCtokyoEn pernah menyebutkan tiga nama pemain Indonesia yang dilirik klub Jepang itu. Mereka adalah Elkan Baggott, Justin Hubner, dan Witan Sulaeman.
Pada 28 Desember 2021 lalu, FC Tokyo disebutkan berminat mendaratkan Elkan Baggott yang masih menjadi milik Ipswich Town.
"FC Tokyo menunjukkan minat kepada bek Ipswich Town Elkan Baggott. Bek Timnas Indonesia memiliki tinggi, rataan kemenangan duel udara, dan pembawaan yang tenang. Dia telah bermain di Piala AFF," cuit @FctokyoEn pada 2021 silam
Sementara Justin Hubner dan Witan Sulaeman juga dirumorkan dengan klub Jepang itu pada Oktober 2023 lalu.
"FC Tokyo telah memasukkan Justin Hubner dari Wolverhampton ke daftar transfer potensialnya untuk musim yang baru, bersamaan dengan Witan Sulaeman yang tetap berada dalam radar dari ketertarikan yang kuat," cuit @FctokyoEn pada 21 Oktober 2023.
Baca Juga: Jay Idzes Soal Gegar Otak: Saya Harap Semua Orang...
Kini muncul lagi pemain Indonesia yang dirumorkan dengan FC Tokyo, yakni Rizky Ridho.
Berita Terkait
-
Akhirnya! Oxford United Resmi Lepas Marselino Ferdinan: Semoga Beruntung, Lino
-
Minat Datangkan Rizky Ridho, FC Tokyo Malah Dihujat Netizen
-
Marselino Ferdinan Tinggalkan Oxford United, Pelatih: Dia Tidak akan Kembali...
-
Bos Persija Kasih Kepastikan Soal Rizky Ridho Ditaksir FC Tokyo: Duh....
-
Profil Mentereng Pelatih FC Tokyo, Ternyata Murid Pelatih Tottenham Hotspur
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Satu Gol Lagi, Kylian Mbappe Lewati Rekor Abadi Cristiano Ronaldo di Liga Champions
-
Banyak Insiden Brutal di Liga 4, PSSI Gelar Rapat Darurat
-
Bursa Transfer Liga Inggris Memanas di Pekan Terakhir: Cole Palmer Buka Peluang ke MU
-
Bojan Hodak Soroti Lini Serang Persib Jelang Duel di Manahan
-
Prediksi Skor Borussia Dortmund vs Inter Milan: Duel Penentuan Zona 8 Besar
-
Ordal PSSI Akui Timnas Indonesia Terancam Melemah Andai Liga tak Berbenah
-
Dua Bulan Menghilang, Marselino Ferdinan Akhirnya Muncul
-
Pratama Arhan Tegaskan Takkan Ikuti Jejak Shayne Pattynama: Belum Waktunya Balik ke Indonesia
-
Skuat Inggris di Piala Dunia 2026 Versi Legenda Liverpool: Duo Arsenal Rp2 T Dicoret
-
Kutukan Trofi Berakhir, Harry Kane Siap Setia Lebih Lama Bareng Bayern Muenchen