Suara.com - Bek timnas Indonesia, Kevin Diks dikabarkan merapat ke Borussia Monchengladbach. Namun, transfer itu akan terjadi pada musim panas mendatang.
Kevin Diks saat ini berstatus sebagai pemain FC Copenhagen. Akan tetapi, kontraknya bakal habis di penghujung musim.
Pemain 28 tahun ini tidak akan diperpanjang kontrak oleh FC Copenhagen. Tak pelak, ia dirumorkan bakal hengkang.
Beberapa klub dirumorkan ingin mendatangkan jasa bek timnas Indonesia. Kini satu tim mengerucut ke Borussia Monchengladbach.
Jurnalis Jerman bernama Florian Plettenberg mengatakan Diks akan pindah ke Borussia Monchengladbach pada musim panas ketika kontraknya habis.
"Kevin Diks akan bermain untuk Borussia Monchengladbach tahun kalender ini. Eks Feyenoord itu bisa memulai bekerja di Borussia Monchengladbach," tulis laporan Voetbalzone.
"Florian Plettenberg, jurnalis Sky Sport Jerman mengatakan kemungkinan besar pemain internasional Indonesia itu baru pindah pada bursa transfer musim panas nanti," lanjut laporan itu.
Borussia Monchengladbach sendiri kini sedang berjuang untuk mendapatkan tiket untuk berkompetisi di Eropa. Mereka berada di urutan delapan klasemen sementara, tapi hanya terpaut tiga poin dari peringkat tiga.
"Klub Jerman itu menempati posisi delapan, tapi terpaut tiga poin dari peringkat tiga, Eintracht Frankfurt. Oleh karena itu, tim asuhan Gerardo Seoane bisa bersaing mendapatkan tiket Eropa atau ke Liga Champions," tutupnya.
Baca Juga: Shin Tae-yong Dipecat, Jepang Ambil Langkah Tak Terduga Jelang Lawan Indonesia
Berita Terkait
-
Here We Go! Kevin Diks Hampir Pasti Gabung Borussia Monchengladbach
-
Ada Elkan Baggott, Daftar Pemain Keturunan Timnas Indonesia Calon Jadi Pengangguran di Tahun 2025
-
Anak Didik STY Semua! 3 Pemain Keturunan Timnas Indonesia Masuk Daftar Pindah Federasi Terbaik di Eropa
-
Dirtek Trabzonspor Sudah Ambil Langkah untuk Boyong Kevin Diks
-
Nama Kevin Diks Tiba-tiba Dibahas Media Turki, Batal ke Monchengladbach?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Shayne Pattynama Alami Penurunan Karier ke Persija Jakarta? Begini Pembelaannya
-
Maarten Paes Berpotensi Jadi Pemain Indonesia Pertama di Liga Champions
-
Hasil Liga Champions: Turunkan Pelapis, Arsenal Tetap Kalahkan Kairat Almaty dan Tampil Sempurna
-
Siapa Anatoliy Trubin? Kiper 2 Meter yang Bikin Pemain Real Madrid Menangis di Markas Benfica
-
Hasil Liga Champions: Ditekuk Benfica, Real Madrid Terpaksa Jalani Babak Playoff
-
Hasil Lengkap Liga Champions: Gol Kiper Anatoliy Trubin Bikin Real Madrid ke Playoff
-
John Herdman: Persija Jakarta Luar Biasa
-
Media Belanda: Transfer Maarten Paes ke Ajax Kental Campur Tangan Ordal PSSI
-
Mauricio Souza: Saya Suka Inisiatif John Herdman
-
Marc-Andre ter Stegen Hengkang ke Girona, Siapa Kapten Baru Barcelona?