Suara.com - Patrick Kluivert mengusung kebijakan baru di Timnas Indonesia, yakni menilai pemain berdasarkan menit bermain bersama klub mereka.
Kluivert akan memulai debutnya sebagai pelatih Timnas Indonesia pada Maret 2025, memimpin dua laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Australia dan Bahrain.
Jika diterapkan, beberapa pemain andalan yang jarang bermain di klubnya berisiko terganggu.
Nathan Tjoe-A-On menjadi pemain yang harus dipertimbangkan untuk dilepas dari Swansea City karena minimnya kontribusi dan menit bermain.
Jika melanjutkan karier bersama Timnas Indonesia, dia akan menghadapi persaingan ketat dengan Calvin Verdonk dan Ivar Jenner di posisinya.
2. Marselino Ferdinan
Kluivert menyebut Marselino sebagai pemain yang dia sukai, tetapi mengingat persaingannya yang ketat di Oxford United, Marselino perlu usaha ekstra untuk mendapatkan menit bermain.
3. Sandy Walsh
Baca Juga: Patrick Kluivert Akui Tak Peduli Ranking FIFA: Hal Paling Penting Adalah...
Menit bermain Sandy Walsh di KV Mechelen menurun pada musim 2024/2025, hanya terlibat dalam enam dari 21 laga Pro Liga Belgia.
Ini berpotensi memengaruhi posisinya di Timnas Indonesia, yang juga bersaing dengan Kevin Diks, Mees Hilgers, dan Eliano Reijnders di posisi bek kanan.
4. Justin Hubner
Karier Hubner memasuki fase penting di usia 21 tahun, tetapi dia masih bermain untuk Wolves U-21 dengan minim menit bermain.
Selain kalah bersaing, beberapa cedera juga mempengaruhi kontribusinya.
5. Elkan Baggott
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
Terkini
-
Alfeandra Dewangga Tak Anggap Enteng Persis Meski Posisi Jomplang di Klasemen
-
Absen Latihan, Bojan Hodak Ungkap Kondisi Terkini Beckham Putra dan Marc Klok
-
Shayne Pattynama Pilih ke Liga Lokal, Tinggal3Orang Pemain Timnas Indonesia di Liga Thailand
-
Digelar di Indonesia, Ada Memori Masa Lalu2Tim Terkuat Terkait Piala Asia Futsal 2026
-
Buntut Aksi Tak Terpuji ke Spaso, Komdis PSSI Jatuhkan Sanksi Tambahan untuk Rafael Struick
-
Gilas Korsel 5-0 di Piala Asia Futsal 2026, Ini Deretan Fakta Menarik Timnas Futsal Indonesia
-
Mauricio Souza Tak Khawatir dengan Adaptasi Shayne Pattynama di Persija, Kenapa?
-
Hancurkan Korsel 5-0, Posisi Berapa Timnas Futsal Indonesia di Grup A Piala Asia Futsal 2026?
-
Bojan Hodak ke Layvin Kurzawa dan Dion Markx: Tak Bisa Hanya Datang Terus Main
-
5 Bintang Naturalisasi Ini Justru Melejit ke Klub Top Eropa Usai Bela Timnas Indonesia