Suara.com - Wonderkid timnas Indonesia, Marsaelino Ferdinan menceritakan pengalamannya yang sedang meniti karier di luar negeri, tepatnya bersama Oxford United.
Marselino Ferdinan direkrut Oxford United pada Agustus 2024 lalu. Pemain timnas Indonesia tersebut terus berjuang agar bisa menjadi andalan.
Sejauh ini, pemain berusia 20 tahun tersebut masih belum dapat menit bermain. Ia baru sempat debut belum lama di Piala FA.
Meski begitu, eks Persebaya Surabaya ini tetap berkembang. Sebab, ia diandalkan di tim akademi Oxford United.
Terbaru Marselino Ferdinan berhasil mencatatkan dua gol atau brace bersama tim akademi Oxford United.
Marselino Ferdina lantas mengatakan bahwa berkarier di luar negeri memang tidak mudah karena harus bekerja keras. Apalagi harus bersaing dengan rival yang dianggap kuat.
"Saya telah belajar banyak. Harus bekerja keras setiap hari untuk membangun diri dan tubuh Anda," ucap Marselino Ferdinan dikutip dari laman resmi FIFA.
"Di Eropa para pemain seperti binatang buas, terutama di liga seperti Championship. Saya juga telah benar-benar meningkatkan taktik bermain dan penguasaan bola saya," imbuhnya.
Gabung di Oxford United, Marselino merasa sangat nyaman karena pemain-pemain di sana sangat membantu proses adaptasinya.
Baca Juga: Suriah, Yordania, dan India Jadi Simulasi Lawan-lawan Timnas Indonesia di Piala Asia U-20 2025
"Orang-orang di klub telah berusaha membantu saya beradaptasi dengan sangat cepat. ADa orang-orang baik di sini. Saya merasa hebat," tegasnya.
Berita Terkait
-
Rekam Jejak Gerald Vanenburg, Pelatih Timnas U23 yang Pernah Besut Akademi Ajax
-
Pilih Gerald Vanenburg Sebagai Asisten, Patrick Kluivert: Lengkap dan Sempurna
-
BREAKING NEWS! Gerald Vanenburg Pelatih Timnas Indonesia U-23 dan Asisten Patrick Kluivert
-
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-20 vs Jordania: Jens Raven Cedera, Ragil Tumpuan
-
Harga Jersey Timnas Indonesia Terbaru, Sudah Dijual Belum Ya?
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
PSMS Medan Pede Curi Poin dari Markas Persekat Tegal
-
Paul Pogba Garda Terdepan Bersama 70 Atlet Dunia Desak UEFA Sanksi Israel
-
Pegadaian Championship: Sumsel United Usung Misi Tiga Poin Lawan Persikad Depok
-
Girang Dipanggil Lagi ke Timnas Brasi, Fabinho: Terasa Debut Pertama
-
Langkah Besar Arsenal! Rekrut Sosok Penting dari Napoli, Siapa Dia?
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Piala Dunia 2026 Jadi Ajang Perpisahan Cristiano Ronaldo?
-
Winger Lincah di Liga Swiss Ini BerdarahPekalongan-Jerman, Nama Bapaknya Mursyid
-
Bantah Latih Indonesia, Ini Pernyataan Lengkap Heimir Hallgrimsson: Sori Ye
-
Kakeknya dari Bekasi, Perkenalkan Kay van Dorp Rekan Setim Anak Ronald Koeman