Suara.com - Persib Bandung terus berupaya mempertahankan posisinya sebagai pemuncak klasemen BRI Liga 1 2024/2025, dengan tujuh pertandingan tersisa yang akan menentukan nasib mereka di akhir musim.
Hingga memasuki pekan ke-27, tim berjuluk Maung Bandung tersebut telah mengoleksi 57 poin, menjadikannya sebagai pemimpin klasemen sementara.
Namun, persaingan masih ketat karena peluang untuk tergeser tetap terbuka apabila mengalami hasil kurang maksimal di sisa laga.
Dari tujuh pertandingan yang tersisa, empat di antaranya akan dimainkan di kandang, sementara tiga lainnya berlangsung di markas lawan.
Persib akan menghadapi Borneo FC, Bali United, PSS Sleman, Malut United, Barito Putera, Persita Tangerang, dan Persis Solo dalam perjuangan mereka menuju gelar juara.
Tantangan Berat di Akhir Musim
Pelatih Persib, Bojan Hodak, menyoroti tantangan yang dihadapi timnya dalam menjalani jadwal padat musim ini.
Tidak hanya berkompetisi di BRI Liga 1, Persib juga harus membagi fokus dengan ajang AFC Champions League 2.
Situasi ini berdampak pada minimnya waktu istirahat bagi para pemain, yang berpotensi meningkatkan risiko cedera.
Baca Juga: Info A1! Asisten Nova Arianto akan Gabung Timnas Indonesia Besutan Patrick Kluivert
Beberapa pemain inti seperti Febri Hariyadi, Rezaldi Hehanusa, Dimas Drajad, Dedi Kusnandar, dan Rachmat Irianto saat ini masih menjalani proses pemulihan akibat cedera.
Faktor lain yang memperburuk kondisi pemain adalah kualitas lapangan yang kurang memadai di beberapa venue pertandingan, menyebabkan beberapa pemain mengalami cedera serius.
"Saya sudah mengatakan kemarin di konferensi pers, bahwa kami menghadapi masalah karena kami memainkan sembilan pertandingan lebih banyak dibandingkan tim lain," kata Bojan Hodak.
"Ini karena kami bermain di Piala Presiden dan kemudian di ACL 2. Kami tidak punya waktu istirahat sama sekali, itu sebabnya kami mengalami begitu banyak cedera," ucapnya menambahkan.
Kabar Baik Jelang Pertandingan Kontra Borneo FC
Di tengah tantangan yang dihadapi, Persib mendapatkan kabar positif menjelang laga kontra Borneo FC.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Kata-kata Maarten Paes Timnas Indonesia Bikin Sejarah di Piala Dunia U-17 2025
-
Selamat Datang Pemain Keturunan Rp 5,21 Miliar Mau Bela Timnas Indonesia, Sudah di Jakarta
-
Kalahkan Honduras, Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Babak 32 Besar?
-
Dari Rumah 4x8 Meter ke Piala Dunia: Fadly Alberto Hengga Bawa Indonesia Tekuk Honduras
-
Hampir Lumpuh Permanen, Kiper Keturunan Indonesia Ini Hampir Tanding Lawan Barcelona
-
Hajar Atalanta, Pelatih Sassuolo Minta Jay Idzes dkk Pertahankan Konsistensi
-
Cuma Jadi Ban Serep di MU, Kobbie Mainoo Diincar Trio Raksasa Spanyol
-
Xabi Alonso Bongkar Penyebab Mandulnya Real Madrid Usai Ditahan Rayo Vallecano
-
Tampil Memukau, Morgan Rogers Perpanjang Kontrak Bersama Aston Villa hingga 2031
-
Eks Bintang Newcastle United Ini Main Tarkam: Main Berantakan tapi Cetak6Gol