Suara.com - Jasey Molle adalah pesepak bola muda berbakat asal Belanda yang lahir di Den Bosch pada 2 Juni 2009.
Berusia 16 tahun, ia memiliki darah Indonesia dari kakek dan nenek di sisi ayahnya.
Kakeknya berasal dari Pulau Nusalaut, Ameth, Maluku, sementara neneknya berasal dari Allang, Maluku.
Bermain sebagai penyerang tengah (No. 9), Molle juga bisa beroperasi sebagai winger kanan atau kiri.
Dengan tinggi 1,80 m dan kaki dominan kanan, ia memiliki potensi besar di lini serang.
Saat ini, Molle masih membela OJC Rosmalen, namun baru saja menandatangani kontrak dengan Willem II U-17 dan akan bergabung secara resmi pada musim panas mendatang.
Meski hanya memiliki paspor Belanda, Molle membuka peluang untuk membela Timnas Indonesia di masa depan jika mendapat panggilan, sebagaimana klaim akun Instagram @futboll.Indonesiaa.
Dengan bakatnya, ia bisa menjadi salah satu pemain keturunan yang menarik untuk dipantau.
Kontributor : Imadudin Robani Adam
Baca Juga: Timnas Indonesia Bisa Tiru! Begini Taktik Bahrain saat Kalahkan Australia
Berita Terkait
-
Pemain Bahrain Soal Tandang ke Timnas Indonesia: Menantang, Stadion akan Penuh Sesak
-
Kapten Timnas Indonesia Diincar 4 Raksasa Liga Italia, Termasuk Klub Tijjani Reijnders
-
Kombinasi Tua-Muda Australia Jadi Ancaman Serius untuk Timnas Indonesia
-
Terbongkar! Kondisi Terkini Rombongan Timnas Indonesia Jelang Hadapi Australia, Baik-baik Saja?
-
Patrick Kluivert Gojlok Pemain Timnas Indonesia Full Team, Disuruh Lari sampai Angkat Beban
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Terlilit Utang Rp145 Miliar, Keluarga Sven-Goran Eriksson Jual Murah Rumah Mewah
-
Waduh! Jose Mourinho Gak Bayar Tagihan Hotel Rp15 Miliar, Mendadak Bangkrut?
-
Menolak Tua! Cristiano Ronaldo Berencana Pensiun Satu atau Dua Tahun Lagi
-
Mauro Zijlstra Beri Kabar Baik Jelang SEA Games 2025, Apa Itu?
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Menderita Hernia, Lamine Yamal Berpotensi Absen di Piala Dunia 2026
-
Bojan Hodak 'Menghilang' di Sesi Latihan Persib, Gabung Timnas Indonesia?
-
Johannes Siregar Pemain Keturunan Batak di Jerman, Pernah Belajar di Klub Kevin Diks
-
Bojan Hodak Dirumorkan Latih Timnas Indonesia, Igor Tolic Ungkap Hal Mengejutkan
-
Miris! Klub Malaysia Ogah Tampung 7 Pemain Naturalisasi Abal-abal