Bukan cuma untuk menghadapi Timnas Indonesia, para pemain ini juga disiapkan untuk laga pamungkas Grup C kontra Bahrain.
Pelatih Branko Ivankovic sejatinya tidka banyak melakukan perubahan skuad dari laga-laga sebelumnya.
Nama-nama andalan Ivankovic seperti striker gacor Zhang Yuning, Wang Dalei, hingga Xu Haoyang masih dipercaya untuk bersaing dengan Timnas Indonesia.
Sebagai informasi, Zhang Yuning pernah menjadi rekan Kevin Diks ketika keduanya sama-sama berkarier di Vitesse Arnhem.
Salah satu pemain China yang tentu menjadi sorotan adalah Jiang Guangtai, bek kelahiran Liverpool, Inggris ini pernah memperkuat tim besar seperti Everton hingga Sunderland.
China juga punya pemain naturalisasi baru yaitu Yang Mingyang, lahir di Swiss, kini berusia 29 tahun.
Akan tetapi, Negeri Tirai Bambu itu tidak bisa diperkuat bomber senior mereka Wu Lei karena sedang mengalami cedera.
Dalam laporan yang dimuat 163 disebutkan China akan memulai training camp (TC) pada 24 Mei 2025.
Laga melawan Timnas Indonesia akan menjadi partai hidup mati bagi mereka buat menjaga asa lolos ke putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Baca Juga: 4 Klub Unggas Sudah Berjaya di Tahun 2025, tapi Masih Ada Satu Lagi yang Harus Dinantikan!
Jika kalah, nasib tim nasional China dipastikan berakhir meski masih punya satu pertandingan lagi melawan Bahrain di laga pamungkas Grup C.
Timnas Indonesia yang lebih diuntungkan juga harus menang atas China buat mengamankan satu tempat di ronde keempat plus menjaga asa lolos langsung ke Piala Dunia 2026.
Saat ini Timnas Indonesia menempati peringkat keempat dalam klasemen sementara Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Tim Merah Putih yang mengoleksi 9 poin ada di bawah Jepang yang sudah dipastikan mendapat tiket ke Piala Dunia 2026 dengan koleksi 20 poin.
Di bawah Jepang ada Australia yang total sudah mengumpulkan 13 poin di mana posisinya masih belum aman, karena bisa digeser Arab Saudi di peringkat ketiga dengan 10 poin.
Berita Terkait
-
4 Klub Unggas Sudah Berjaya di Tahun 2025, tapi Masih Ada Satu Lagi yang Harus Dinantikan!
-
Mees Hilgers dalam Kesulitan, Pulih atau Tidak Tetap Telat Gabung Timnas Indonesia
-
Dipanggil Timnas Indonesia, Stefano Lilipaly Langsung Beri Pembuktian
-
Bahaya! Debutan Pemain Jepang Sudah Tahu Calvin Verdonk Luar Dalam
-
Timnas Indonesia Hajar Kosta Rika! Modal Bagus di Laga Perdana Piala Dunia Mini Football 2025
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
Kabar Manis untuk John Herdman, Elkan Baggott Akhirnya Kembali Tampil di Level Senior
-
Komentar Pelatih Fortuna Sittard Usai Justin Hubner Jadi Pahlawan Tim
-
Punya Rekor Buruk, Liverpool Pandang Serius Duel Lawan Klub Kasta Ketiga Ini
-
Kabar Buruk untuk Liverpool, Conor Bradley Menepi Hingga Akhir Musim
-
Persib Bandung Kecam Ancaman Pembunuhan Terhadap Keluarga Thom Haye
-
Persija Panaskan Bursa Transfer, Eks Persib hingga Fajar Fathurrahman Gabung?
-
Persib Juara Paruh Musim, Teja Paku Alam Kirim Kode untuk Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Beckham Putra Ungkap Alasan Selebrasi Ice Cold saat Kalahkan Persija Jakarta
-
Muka Masam Sir Alex Ferguson Usai Manchester United Ulangi Rekor Buruk 44 Tahun Lalu