Suara.com - Nama Elkan Baggott seolah menghilang dari daftar skuad Timnas Indonesia dalam beberapa periode terakhir.
Bek jangkung yang pernah menjadi idola para suporter Garuda itu kini berada di persimpangan jalan krusial, baik untuk karier internasionalnya maupun masa depannya di level klub.
Nasibnya terkatung-katung di Timnas Indonesia pasca konflik dengan Shin Tae-yong.
Meski Shin Tae-yong tak lagi melatih dan kini digantikan dengan Patrick Kluivert, belum ada tanda-tanda Elkan Baggott akan kembali kenakan jersey Merah Putih.
Tak hanya itu, kariernya di level klub jelang musim baru makin suram. Ia disebut-sebut akan kembali dipinjamkan oleh Ipswich Town.
Konflik dengan Shin Tae-yong
Hubungan antara Elkan Baggott dan Shin Tae-yong (STY) dikabarkan merenggang setelah sang pemain tidak merespons panggilan untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23.
Sejak saat itu, nama Baggott secara konsisten absen dari daftar pemain Timnas Indonesia, termasuk di pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
"Masalah Elkan, mungkin langsung tanyakan saja kepada Elkan. Elkan yang lebih tahu," ujar Shin Tae-yong pada Mei 2024.
Baca Juga: Pilih Buriram Dibanding Persija, Shayne Pattynama: Ini Klub Besar!
Terbaru, mantan penerjemah Shin Tae-yong, Jeong Seok Seo alias Jeje kembali singgung soal konflik Elkan Baggott.
“Kalau ini kan rahasia umum sebenarnya, udah pada tahu kan,” ujar Jeje di kanal YouTube Masih Kureng.
Namun, ia menegaskan tidak ada konflik antara Elkan dan PSSI.
“Masalahnya bukan sama federasi. Coach Shin itu justru ingin semua elemen Timnas—pemain, pelatih, federasi—bersatu,” jelas Jeje.
“Kalau pemainnya benar-benar mau, biasanya klub akan lepas,” sindir Jeje.
Terpinggirkan dari Ipswich Town
Berita Terkait
-
Pilih Buriram Dibanding Persija, Shayne Pattynama: Ini Klub Besar!
-
Ada Dedi Mulyadi di Postingan Terbaru Jay Idzes, Warganet: Mau Bawa ke Persib?
-
Apa Benar Andre Rosiade, Mertua Pratama Arhan Mafia Bola?
-
Dituduh Pemain Titipan, Bagaimana Statistik Pratama Arhan di Era Shin Tae-yong?
-
Asnawi Mangkualam Anak Emas Shin Tae-yong
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
-
Profil Superbank (SUPA): IPO Saham, Harga, Prospek, Laporan Keuangan, dan Jadwal
-
Jelang Nataru, BPH Migas Pastikan Ketersediaan Pertalite Aman!
Terkini
-
Jelang HUT ke-97, Persija Jakarta Luncurkan Buku Foto Eksklusif We Rise Again'
-
Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Tribun Atas Stadion Utama Gelora Bung Karno Akan Dibuka
-
PSSI Incar van Bronckhorst, Berapa Gaji Fantastis yang Harus Dibayar?
-
Jakmania Siapkan Koreografi Spektakuler di Laga Persija vs PSIM Yogyakarta di GBK
-
Prediksi Line-up Tim Matchday 5 Liga Champions: Rekor Haaland, Barca dan Chelsea Pincang
-
PSSI Sudah Tahu? Jordi Cruyff Diam-diam Negosiasi dengan Ajax di Barcelona
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 di Grup C SEA Games 2025 Bangkok: Kans Lolos Semifinal
-
Pesona Marieke Wolfer, Sosok di Balik Keluarga Bahagia Giovanni van Bronckhorst
-
Luciano Spalletti Akui Juventus dalam Situasi Sulit Jelang Hadapi Bodo/Glimt
-
Jelang Hadapi Chelsea, Lamine Yamal Kembali Koar-koar di Media Sosial