Suara.com - Siapa Floris de Pagter-van Bronckhorst? Pemain keturunan Indonesia yang disebut-sebut sebagai saudara dari asisten pelatih Liverpool.
Timnas Indonesia tak pernah kehabisan talenta-talenta muda di luar negeri yang bisa dicomot untuk membela panji Merah Putih.
Salah satu talenta muda di luar negeri yang bisa dilirik untuk membela Tim Garuda adalah Floris de Pagter-van Bronckhorst.
Dari namanya, banyak yang menduga bahwa dirinya memiliki ikatan dengan asisten pelatih Liverpool keturunan Indonesia, Giovanni van Bronckhorst.
Namun setelah ditelusuri, dirinya tak memiliki ikatan keluarga dengan mantan pemain Timnas Belanda tersebut.
Hal ini diketahui dari latar belakang keluarga Floris, di mana keluarga dari ayah dan ibunya berasal dari ibu kota Indonesia, Jakarta.
“Kedua orang tua (dan keluarganya ada yang dari Jakarta). Dari sisi ayahnya kakek dan nenek asal Jakarta. Lalu dari sisi Ibu Kakeknya saja dari Jakarta,” bunyi unggahan @futboll.indonesiaa di Instagram.
Meski tak memiliki ikatan keluarga dengan Giovanni, Floris tetap bisa dilirik oleh Timnas Indonesia karena latar belakangnya.
Lantas, siapakah sosok Floris de Pagter-van Bronckhorst? Seperti apa kiprahnya dan bisakah ia menjadi tumpuan Timnas Indonesia di masa depan?
Baca Juga: Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
Bisa Jadi Opsi di Piala Dunia U-17 2025
Floris de Pagter-van Bronckhorst merupakan pemain keturunan Indonesia yang lahir di Beverwijk, Belanda, pada 8 September 2008.
Seperti yang telah dikemukakan sebelumnya, darah Indonesia di tubuhnya mengalir dari ayah dan ibunya yang punya orang tua dari Indonesia.
Kakek dan nenek dari ayah Floris diketahui berasal dari Jakarta, sedangkan dari sang ibu hanya kakeknya saja yang berasal dari ibu kota Indonesia itu.
Meski punya darah Indonesia, pemain berusia 16 tahun itu tak memiliki paspor Indonesia karena dirinya lahir dan besar di Belanda.
Saat ini, Floris tercatat bermain bagi SC Telstar U-17. Sayangnya, tak banyak informasi mengenai catatannya, seperti jumlah penampilan maupun statistik detailnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA
-
Legenda Manchester United Kagumi Karakter Rendah Hati Declan Rice, Punya Mental Baja
-
Bojan Hodak Senyum Lebar Persija Pulang ke Jakarta Tanpa Poin: Mereka Cuma Sekali Shoot
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan