Suara.com - Manfaatkan sepak pojok pada menit ke-83, striker Timnas Indonesia U-23, Jens Raven memperpanjang nafas Garuda di babak semifinal Piala AFF U-23 2025.
Timnas Indonesia U-23 sukses menyamakan kedudukan menjadi 1-1 di laga melawan Thailand.
Laga semifinal Piala AFF U-23 2025 antara Timnas Indonesia U-23 dan Thailand di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, pada Jumat (25/7/2025), berlangsung sengit di 45 menit pertama.
Namun Thailand U-23 di menit ke-60 justru sukses unggul terlebih dahulu lewat gol yang dicetak Yotsakorn Burapha.
Striker Thailand berusia 20 tahun itu sukses merobek gawang Muhammad Ardiansyah yang membuat Thailand unggul di menit ke-60.
Gol dari Yotsakorn Burapha seolah menghancurkan dominasi Jens Raven Cs di babak pertama.
Namun mental dan dukungan dari suporter yang memadati SUGBK, Jens Raven sukses menyamakan kedudukan menjadi 1-1 di menit ke-83.
Tandukan Jens Raven tak berhasil dihalau oleh kiper Thailand dan membuat SUGBK bergemuruh.
Ini menjadi gol ke-7 Jens Raven di Piala AFF U-23 2025. 6 gol lainnya ia cetak ke gawang Brunei di babak fase grup saat Timnas U-23 menang 8-0.
Baca Juga: Mimpi Buruk Timnas Indonesia U-23 Itu Bernama Yotsakorn Burapha
Erick Thohir Sentil Jens Raven
Sebelumnya, jelang laga semifinal Piala AFF U-23 2025 antara Timnas Indonesia U-23 vs Thailand, Ketua Umum PSSI Erick Thohir sindir dua penyerang Garuda Muda yaitu Jens Raven dan Hokky Caraka.
Orang nomor satu di PSSI itu mau Jens Raven an Hokky Caraka bisa cetak gol ke gawang tim lain, bukan cuma Brunei Darussalam saja.
Adapun semifinal Piala AFF U-23 2025 antara Timnas Indonesia U-23 vs Thailand akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta pada 25 Juni mendatang.
Perjalanan Timnas Indonesia U-23 ke semifinal bisa dibilang biasa-biasa saja. Ini karena tim asuhan Gerald Vanenburg kesulitan dalam urusan mencetak gol ke gawang negara lain.
Padahal, Jens Raven dan kawan-kawan sempat menang telak delapan gol tanpa balas di matchday pertama Grup A Piala AFF U-23 2025 melawan Brunei Darussalam.
Tag
Berita Terkait
-
Mimpi Buruk Timnas Indonesia U-23 Itu Bernama Yotsakorn Burapha
-
7 Kali Tembakan di Babak I, Timnas U-23 Tinggal Tunggu Waktu Koyak Gawang Thailand
-
Hasil Babak Pertama: Buang Peluang, Timnas Indonesia U-23 Masih Tertahan
-
Berubah Lagi! Ini Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-23 vs Thailand
-
Shayne Pattynama Panaskan Laga Indonesia vs Thailand, Pakai Jersey Timnas Saat Latihan Klub
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Pemilu Barcelona Maret 2026 Memanas, Hansi Flick Pasang Badan untuk Joan Laporta
-
Bojan Ungkap Alasan Persib Tak Rekrut Banyak Pemain Baru, Layvin Kurzawa Batal Gabung?
-
Jadwal TV dan Cara Nonton Link Streaming Persib Bandung vs PSBS Biak Malam Ini Pukul 19:00 WIB
-
Skandal Presiden FIFA, Diprotes Harga Tiket Piala Dunia 2026 Kemahalan Malah Hina Suporter Inggris
-
Tiket Final Piala Dunia 2026 Tembus Rp3,6Miliar, Infantino: Di Resale Bisa Lebih Mahal
-
Keras! Wakil Presiden DFB Sebut Boikot Piala Dunia 2026 Bisa Terjadi, Trump dan Infantino Bungkam
-
Bojan Hodak Pastikan Pemain Rp5,65 Miliar Absen Lawan PSBS Biak, Apa Penyebabnya?
-
Diego Simeone Ngamuk Saat Disinggung Rumor Julian Alvarez Merapat ke Arsenal
-
Deco Semringah Barcelona Sukses Salip AC Milan Dapatkan Bek Keturunan Indonesia Juwensley Onstein
-
Klasemen La Liga Terbaru: Kylian Mbappe Bawa Real Madrid Tendang Barcelona dari Posisi Puncak