Suara.com - Kabar baik datang bagi pendukung setia Kabau Sirah. Leo Guntara resmi kembali memperkuat Semen Padang FC untuk menghadapi kompetisi musim 2025/2026.
Hal ini menjadi angin segar bagi tim kebanggaan masyarakat Sumatera Barat (Sumbar). Kabar kepulangan pemain Leo Guntara diumumkan melalui akun Instagram @semenpadangfcid.
"Rantau panjang alah dilalui, di Borneo menapaki jalan, kini Leo pulang ke hati kami, ka Semen Padang nan selalu dirindukan," tulis dalam unggahan, dilihat Minggu 27 Juli 2025.
Leo Guntara lahir di Kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar), pada 17 Agustus 1994. Leo mengawali karier sepak bola bersama akademi Sriwijaya FC pada 2012.
Kemudian ia bergabung dengan akademi Semen Padang dan dipromosikan ke tim utama pada musim 2015.
Karena penampilannya yang cukup gemilang, pada 2016 Bali United merekrutnya. Pada 2018, pemain dengan nilai pasar Rp 3,91 miliar ini kembali ke Semen Padang untuk memperkuat tim.
Leo kemudian direkrut PSM Makassar pada tahun 2020. Namun, pada 2021 pemain posisi utama bek kiri ini hijrah ke Borneo FC.
Disitu ia tampil konsisten dan menjadi pemain andalan hingga musim lalu. Berdasar data di transfermarkt, nama Leo Guntara sudah terdaftar sebagai pemain Semen Padang FC sejak 1 Juli 2025.
Berita Terkait
-
Alasan Semen Padang Boyong Maicon Souza
-
Tambahan Amunisi Lini Depan, Semen Padang Resmi Pinjam Maicon Souza dari Borneo FC
-
Profil Guillermo Fernandez, Mesin Gol Baru Semen Padang dari North East FC
-
Semen Padang Resmi Boyong Eks Striker Athletic Bilbao, Bisa Debut Lawan Bali United
-
Semen Padang Rekrut 8 Pemain Asing Baru untuk Putaran Kedua BRI Super League
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Jalan Panjang Hijrah Maarten Paes dari MLS ke Ajax Amsterdam
-
Jordi Cruyff Bisa Pantau 3 Pemain Timnas Indonesia Temani Maarten Paes di Ajax Amsterdam
-
Viral! Setelah Kebanjiran, Camp Nou Jadi Sarang Tikus, Stadion Barcelona Jadi Olok-olok
-
Daftar Lengkap Kiper Pencetak Gol di Liga Champions: Anatoliy Trubin Terbaru, Butt Legenda
-
Usai Shayne Pattynama ke Persija Jakarta, Siapa Lagi Menyusul ke Super League?
-
Iqbal Iskandar Cetak Brace saat Timnas Futsal Indonesia Hancurkan Korsel, Pilih Tetap Membumi
-
Shayne Pattynama Alami Penurunan Karier ke Persija Jakarta? Begini Pembelaannya
-
Maarten Paes Berpotensi Jadi Pemain Indonesia Pertama di Liga Champions
-
Hasil Liga Champions: Turunkan Pelapis, Arsenal Tetap Kalahkan Kairat Almaty dan Tampil Sempurna
-
Siapa Anatoliy Trubin? Kiper 2 Meter yang Bikin Pemain Real Madrid Menangis di Markas Benfica