Suara.com - Adu gaji Jay Idzes dan Emil Audero di Serie A Italia menarik untuk diulas.
Keduanya sama-sama membela klub kasta tertinggi Liga Italia pada musim 2025/2026.
Namun, ternyata pendapatan kedua bintang Timnas Indonesia ini berbeda cukup jauh.
Jay Idzes baru saja pindah dari Venezia ke Sassuolo setelah klub lamanya terdegradasi.
Ia didatangkan dengan nilai transfer 8 juta euro atau sekitar Rp151 miliar.
Kontrak panjang hingga 2029 menegaskan Idzes diproyeksikan sebagai pilar penting Sassuolo.
Dilansir dari Tuttomercato, bek berusia 24 tahun itu kini digaji 1,1 juta euro per tahun.
Nominal tersebut setara Rp20,8 miliar, meningkat tajam dari gajinya di Venezia.
Sebelumnya, Idzes hanya menerima sekitar 300 ribu euro per tahun atau Rp5,6 miliar.
Baca Juga: Selangkah Lagi! Jay Idzes Bakal Jadi Rekan Setim Eks Manchester United
Kenaikan itu membuat Idzes kini masuk jajaran pemain inti dengan bayaran tinggi di Sassuolo.
Apalagi, transfernya tercatat sebagai bek termahal yang pernah direkrut klub tersebut.
Ini menunjukkan betapa besar kepercayaan manajemen terhadap kualitas sang kapten Garuda.
Di sisi lain, Emil Audero juga berganti klub pada musim panas 2025.
Ia kini membela Cremonese dengan status pinjaman setelah musim lalu bersama Como 1907.
Meski belum ada data resmi, gajinya diperkirakan tidak jauh dari kontrak lamanya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor
-
PSSI Tidak Main-main! Rekam Jejak Mentereng Cesar Meylan, Asisten John Herdman
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Update Klasemen BRI Super League Usai Persib vs Persija: Maung Bandung Dingin di Puncak
-
Profil Bruno Tubarao yang Injak Kaki Beckham di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah