- Persib Bandung memperkuat lini belakang dengan merekrut Federico Barba
- Federico Barba memiliki pengalaman panjang di kompetisi top Eropa
- Barba pernah dilatih oleh sejumlah pelatih top Eropa
Suara.com - Persib Bandung resmi merekrut bek tengah asal Italia, Federico Barba.
Pemain kelahiran Roma, 1 September 1993, ini bergabung dengan status bebas transfer setelah kontraknya bersama klub Swiss, FC Sion, berakhir pada Juli 2025.
Barba menandatangani kontrak berdurasi satu tahun dengan Persib, menambah kedalaman skuad Maung Bandung di sektor belakang.
Kehadiran Federico Barba di Bandung bukan sekadar menambah opsi di lini belakang.
Bek berusia 31 tahun ini membawa pengalaman panjang di berbagai kompetisi top Eropa, yang diyakini dapat memberikan kontribusi signifikan dalam membangun pertahanan Persib yang solid.
Barba Eks Anak Asuh Pelatih Top Italia
Sejak usia enam tahun, ia sudah menunjukkan bakat sepak bola luar biasa saat bergabung dengan Axa Soccer School.
Bermain sebagai bek kiri maupun bek tengah, Barba mulai menapaki karier profesionalnya di usia dini.
Pada 2007, ia bergabung dengan Cisco Roma, klub ketiga paling populer di ibukota Italia.
Baca Juga: Polisi Larang Penonton Hadir di Laga Dewa United vs Persija, Ada Apa?
Hanya dua tahun berselang, Barba direkrut oleh AS Roma untuk memperkuat tim muda mereka.
Di bawah bimbingan pelatih Andrea Stramaccioni dan Alberto De Rossi, Barba berhasil meraih sejumlah prestasi.
Pada Juli 2012, Barba dipinjamkan ke Grosseto di Serie B untuk memperkuat pengalaman profesionalnya.
Ia langsung menjadi pilihan utama di lini pertahanan, debut di Coppa Italia 2012–13 dan tampil reguler di Serie B sejak Oktober 2012.
Grosseto kemudian mengakuisisi setengah hak kepemilikan Barba seharga €200.000, namun Roma membelinya kembali dan kemudian menjualnya ke Empoli pada 2013 dengan nilai €250.000.
Di Empoli, Barba terus berkembang dan berhasil mencetak dua gol untuk klub. Pada 2016, ia sempat dipinjamkan ke VfB Stuttgart di Bundesliga Jerman hingga akhir musim, memberikan pengalaman internasional pertamanya.
Berita Terkait
-
Polisi Larang Penonton Hadir di Laga Dewa United vs Persija, Ada Apa?
-
Buntut Ulah Suporter, Klub-klub Indonesia Kena Denda Puluhan Juta, Termasuk Persija
-
Breaking News! Thom Haye Resmi Bela Persib Bandung
-
Pedro Monteiro Ajak Madura United Ganti Fokus ke Laga Keempat, Siap Tempur?
-
Antisipasi Suporter Rusuh, Erick Thohir Bawa-bawa Suporter Persija
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Nasib Igor Thiago, Bersinar di Premier League, Diprediksi Gagal Tampil di Piala Dunia 2026
-
Liverpool vs Barnsley: Arne Slot Pasang Target Tinggi di Piala FA Usai Terpuruk di Liga
-
Michael Carrick Akan Segera Diumumkan Jadi Manajer Interim Manchester United
-
Ayah Komika, Anak Pakar Fisik Dunia, Ini Latar Belakang Keluarga Cesar Meylan
-
Aston Villa Gigit Jari, Duit Rp587 Miliar Ditolak Wonderkid Real Madrid
-
Gol Dramatis Justin Hubner Bikin Pelatih Dean James Murka Kritik Keras Lini Pertahanan
-
Persija Jakarta Bereaksi Usai Allano Lima jadi Korban Rasisme
-
Usai Jadi Penentu Kemenangan Persib atas Persija, Beckham Putra Ogah Terbuai Isu Timnas Indonesia
-
Live Instagram Lamine Yamal Mendadak Dihentikan, Ada Apa di Ruang Ganti Barcelona?
-
Allano Lima Dihujani Rasisme Usai Derbi Persija vs Persib, Winger Macan Kemayoran Kirim Pesan Kuat