-
Gol tunggal Zidane Iqbal memastikan kemenangan Irak 1-0 atas Timnas Indonesia dan menggagalkan mimpi Garuda ke Piala Dunia 2026.
-
Zidane Iqbal memuji perkembangan pesat permainan Timnas Indonesia dibanding pertemuan sebelumnya.
-
Usai dinobatkan sebagai Man of the Match, Zidane Iqbal fokus mempersiapkan laga berikutnya melawan Arab Saudi.
Suara.com - Mimpi Timnas Indonesia untuk berlaga di panggung Piala Dunia 2026 harus terkubur di Jeddah dan sosok yang menjadi aktor utamanya adalah gelandang Irak jebolan akademi Manchester United, Zidane Iqbal.
Gol tunggal Zidane Iqbal memastikan kemenangan 1-0 Irak pada Minggu (12/10/2025) dini hari WIB, sekaligus menghentikan langkah skuad Garuda di babak keempat kualifikasi Piala Dunia 2026.
Momen krusial itu terjadi pada menit ke-76. Dalam sebuah duel ketat di depan kotak penalti, Zidane Iqbal dengan cerdik mampu menciptakan ruang tembak di antara penjagaan ketat Calvin Verdonk.
Dengan kaki kirinya, pemain yang kini merumput di FC Utrecht itu melepaskan tendangan mendatar presisi yang tak mampu dijangkau oleh Maarten Paes dan bersarang di pojok bawah gawang.
Gol mantan pemin Manchestr United tersebut menjadi satu-satunya pembeda dalam laga yang berlangsung sengit.
Akibat kekalahan ini, Timnas Indonesia dipastikan finis sebagai juru kunci Grup B tanpa meraih satu poin pun dari dua pertandingan.
Namun, di balik perannya sebagai 'penghancur' mimpi Timnas Indonesia, Zidane Iqbal justru melontarkan komentar penuh respek yang mengakui perkembangan pesat skuad Garuda.
Ia merasa tim Merah Putih yang dihadapinya kali ini jauh berbeda dari pertemuan-pertemuan sebelumnya.
"Kami pernah menghadapi Indonesia beberapa kali dan ini bukanlah Indonesia yang sama," kata Zidane Iqbal dalam wawancara usai laga.
Baca Juga: Bukan Hanya Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Timnas Indonesia Anjlok
Pujian ini menunjukkan bahwa meskipun kalah, perjuangan Timnas Indonesia tetap mendapatkan pengakuan dari lawan.
Setelah dinobatkan sebagai Man of the Match, gelandang berusia 22 tahun itu langsung menunjukkan profesionalismenya.
Ia tidak ingin terlalu larut dalam euforia dan memilih untuk fokus pada laga penentuan berikutnya melawan Arab Saudi.
"Pekerjaan belum selesai, kami melihat untuk Selasa ke depan (vs Arab Saudi). Saya akan fokus ke recovery," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Patrick Kluivert Dipecat, 4 Pelatih Cocok Jadi Pengganti Jika Itu Terjadi
-
Pemain Timnas Indonesia Datangi Suporter Usai Lawan Irak, Tim Kepelatihan Justru Diam di Area Bench
-
Pernyataan Jay Idzes Usai Mimpi Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026 Dikubur Irak
-
Anehnya Wasit Ma Ning, Kartu Merah Pemain Irak Tapi Tak Beri Penalti Timnas Indonesia
-
Kata-kata Erick Thohir Usai Timnas Indonesia Gagal Lolos ke Piala Dunia 2026
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
PSSI Era Erick Thohir Disebut Cuma Pencitraan: Omong Kosong Roadmap
-
Hasil Lion City Sailors Vs Persib Bandung Babak 1, Sama Kuat Lewat Gol Cepat
-
Tinggal 1 Lagi, 4 Nama dari 5 Calon Arsitek Timnas Indonesia Muncul
-
Rafael Struick Heran SEA Games Dipandang 'Wah' oleh Timnas Indonesia
-
SEKALI KLIK! Babak 1 Link Live Streaming Persib Bandung vs Lion City Sailors 26 November 2025
-
Susunan Pemain Lion City Sailors Vs Persib Bandung: Duet Thom Haye-Klok Motor Lini Tengah
-
Sumardji Acungi Jempol Hokky Caraka Targetkan Emas di SEA Games 2025, Bukan Perak
-
Ada dari Belanda, PSSI Interview Pelatih Misterius di Inggris dan Spanyol
-
Akses Nonton Gratis Lion City Sailors Vs Persib Bandung di AFC Champions League Two
-
Cetak Gol ke Gawang Barcelona, Liam Delap Anggap Mimpi Jadi Nyata