- Portugal meraih kemenangan dramatis atas Irlandia lewat gol telat Ruben Neves
- Cristiano Ronaldo kembali gagal mengeksekusi penalti dalam laga ini.
- Kiper Irlandia, Caoimhin Kelleher, tampil luar biasa meski timnya kalah
Suara.com - Portugal harus bekerja keras sebelum akhirnya meraih kemenangan dramatis atas Irlandia dengan skor tipis 1-0 pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa, Sabtu (11/10/2025) malam waktu setempat.
Gol semata wayang Ruben Neves di masa injury time menyelamatkan Portugal dari hasil imbang yang memalukan — setelah Cristiano Ronaldo lebih dulu gagal mengeksekusi penalti.
Eksekusi penalti Ronaldo digagalkan kiper Irlandia, Caoimhin Kelleher.
Mengutip dari sejumlah sumber, Cristiano Ronaldo tercatat 4 kali gagal mengeksekusi penalti dari 16 penalti yang ia ambil dalam 12 bulan terakhir.
Ronaldo seperti dilansir dari planetfootball, jadi pemain yang paling sering gagal mengeksekusi penalti.
Selain mencatatkan jumlah kegagalan penalti terbanyak dalam sejarah sepak bola, Ronaldo juga mencetak gol terbanyak (177) dan telah mengeksekusi lebih banyak (211) daripada pemain lain mana pun yang tercatat.
Meskipun gagal mengeksekusi 34 kali, tingkat konversinya sebesar 83,8% masih jauh di atas rata-rata.
Pertandingan Portugal Lawan Irlandia
Bertanding di kandang sendiri, Portugal tampil dominan sejak awal.
Baca Juga: Erling Haaland Pecahkan Rekor Dunia: Cetak 50 Gol Lebih Cepat dari Pele
Tekanan tinggi langsung mereka lancarkan, dan peluang emas pertama datang di menit ke-17.
Ronaldo melepaskan tembakan keras yang membentur tiang gawang, sementara bola muntah gagal dimanfaatkan Bernardo Silva yang justru menembak melebar.
Meski menguasai jalannya laga, Portugal kesulitan menembus pertahanan rapat Irlandia yang bermain disiplin.
Sementara itu, Irlandia sesekali mengancam lewat serangan balik cepat, namun tak banyak menciptakan peluang berbahaya.
Menjelang turun minum, peluang emas kembali hadir lewat sundulan Goncalo Inacio, tapi kiper Irlandia Caoimhin Kelleher tampil gemilang dengan penyelamatan spektakuler.
Memasuki babak kedua, Portugal terus menggempur.
Berita Terkait
-
Erling Haaland Pecahkan Rekor Dunia: Cetak 50 Gol Lebih Cepat dari Pele
-
Paolo Di Canio Sindir Kemenangan Italia: Kalahkan Estonia Bukan Prestasi Besar
-
Legenda Persib Blak-blakan: Timnas Indonesia Belum Siap ke Piala Dunia!
-
Mario Balotelli Sindir Timnas Italia: Main Tanpa Semangat, Aku Gak Suka
-
Superman Masuk Lapangan, Bawa Pesan Free Gaza di Laga Norwegia vs Israel
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Persembahkan 4 Gelar, Ini Kata-kata Hansi Flick Usai Bawa Barcelona Hajar Real Madrid di Final
-
John Herdman Kurang Fit, Kelelahan?
-
Alessandro Bastoni Bongkar Kesalahan Inter Usai Ditahan Napoli: Kami Seharusnya Bisa Menang!
-
Scott McTominay Puji Mental Baja Napoli, Sindir Inter Milan Usai Hasil Imbang
-
Inter Milan Ditahan Imban Napoli, Chivu Sebut Perebutan Scudetto Bakal Panas hingga Akhir Musim
-
Media Belanda Prihatin Lihat Ancaman Pembunuhan yang Menimpa Thom Haye
-
Manchester United Putuskan Pelatih Interim Hari Ini, Michael Carrick Geser Solskjaer?
-
Bobotoh Padati GBLA, Bojan Hodak Sebut Atmosfer Laga Persib vs Persija Fantastis
-
Kata Arya Sinulingga Soal Alasan John Herdman Mau Latih Timnas Indonesia
-
Catat! Jadwal Terbaru Perkenalan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia