Bola / Bola Indonesia
Kamis, 06 November 2025 | 11:08 WIB
Timnas Indonesia U-17 jelang melawan Timnas Zambia U-17 pada laga Grup H Piala Dunia U-17 di Lapangan 7 Aspire Zone, Doha, Qatar, Selasa (4/11/2025). [ANTARA FOTO/Bayu Pratama S/fzn/bar]
Baca 10 detik
  • Hasil ini membuat Tajikistan menjadi sorotan karena selisih gol besar dapat memengaruhi peluang lolos ke babak selanjutnya.
  • Total ada sembilan wakil Asia yang tampil di Piala Dunia U-17 2025, termasuk tuan rumah Qatar.
  • Secara keseluruhan, performa wakil Asia masih cukup kompetitif dengan catatan empat menang, satu imbang, dan empat kalah.

Bahkan, Uzbekistan diprediksi mampu menembus semifinal Piala Dunia U-17 2025.

Sementara itu, Indonesia U-17 masih memiliki peluang jika mampu meraih setidaknya empat poin dari dua laga sisa.

Atau, Indonesia bisa lolos lewat jalur peringkat ketiga terbaik dengan tiga poin, asalkan selisih gol tetap terjaga.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

Load More