Bola / Liga Spanyol
Rabu, 12 November 2025 | 16:05 WIB
Andres Iniesta. [J League]
Baca 10 detik
  • Jaksa Peru menyelidiki dugaan penipuan senilai Rp10 miliar yang menyeret nama Andres Iniesta.
  • Perusahaan milik Iniesta, Never Say Never (NSN), diduga memakai reputasi sang legenda untuk menarik investor.
  • Pihak Iniesta membantah tuduhan dan siap menempuh jalur hukum terhadap penyebar informasi palsu.

Mereka menegaskan kabar yang beredar bersifat menyesatkan dan bertujuan menjatuhkan reputasi sang legenda sepak bola Spanyol itu.

“Kami menyesalkan tuduhan ini dan percaya bahwa sistem hukum Peru akan mengungkap kebenaran. Kami tidak menutup kemungkinan mengambil langkah hukum terhadap pihak-pihak yang menyebarkan informasi palsu,” demikian bunyi pernyataan resmi NSN.

Meski kasus ini masih dalam tahap penyelidikan awal, nama besar Iniesta sudah telanjur terseret dalam pusaran tuduhan yang bisa mencoreng warisannya sebagai salah satu pesepak bola paling dihormati dunia.

Kontributor: M.Faqih

Load More