-
Borneo FC, Persija, Persib, dan Malut United bersaing memperebutkan gelar juara paruh musim.
-
Pekan ke-17 Super League menyajikan duel panas Persib Bandung melawan Persija Jakarta.
-
Hasil pertandingan pekan ini menjadi penentu posisi puncak klasemen putaran pertama liga.
Bergeser ke hari Sabtu, 10 Januari 2026, Malut United akan menjalani misi sulit di Surabaya.
Mereka harus berhadapan dengan tuan rumah Persebaya Surabaya dalam laga yang diprediksi akan berlangsung sangat sengit.
Momen ini menjadi sangat spesial karena akan menjadi laga perdana bagi nahkoda baru tim tamu.
Pertandingan ini akan menjadi debut Bernando Tavares yang diharapkan membawa perubahan signifikan bagi strategi Malut United.
Di sisi lain, Kecerdikan Hendri Susilo akan diuji dalam meredam agresivitas serangan tim tamu tersebut.
Puncak ketegangan pekan ini akan terjadi pada hari Minggu, 11 Januari 2026 di Kota Bandung.
Stadion Gelora Bandung Lautan Api akan menjadi saksi bisu pertemuan klasik antara Persib Bandung melawan Persija Jakarta.
Pertarungan dua tim besar dengan sejarah panjang ini selalu menyedot perhatian jutaan pasang mata pecinta bola.
Laga ini bukan sekadar mengejar tiga poin tambahan untuk naik ke posisi puncak klasemen sementara.
Baca Juga: Persib Bandung vs Persija, Suporter Tamu Dilarang Hadir di Stadion GBLA
Pertandingan ini tidak hanya syarat gengsi tetapi juga penentu arah persaingan juara pada akhir musim nanti.
Skenario juara paruh musim sangat bergantung pada hasil akhir dari tiga pertandingan besar yang melibatkan empat tim.
Kemenangan menjadi harga mati bagi siapapun yang ingin mengklaim status sebagai penguasa putaran pertama liga.
Yang bisa meraih kemenangan dalam tiga pertandingan yang melibatkan empat tim ini, kemungkinan akan menjadi juara paruh musim.
Borneo FC memiliki peluang paling besar karena saat ini mereka memimpin dengan keunggulan poin dari para pesaingnya.
Utamanya Borneo FC yang hanya butuh hasil maksimal untuk tetap menjaga jarak aman dari kejaran Persija.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
6 Rantis Kawal Skuat Persija Jakarta Tiba di Markas Persib Bandung
-
Sesaat Lagi Kick Off! Ini Lokasi Nobar Persib vs Persija di Jakarta dan Bandung
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Fabio Grosso Bongkar Penyebab Jay Idzes Cs Dipermalukan AS Roma di Olimpico
-
Rapor Jay Idzes Usai Sassuolo Dipecundangi AS Roma di Stadion Olimpico