Bola / Bola Indonesia
Kamis, 29 Januari 2026 | 11:54 WIB
Rivan Nurmulki saat membela tim Wolfdogs Nagoya (ig/rivannurmulki)
Baca 10 detik
  • Manajer Surabaya Samator memastikan Rivan Nurmulki tidak akan bergabung dengan tim hingga putaran kedua berakhir karena masih terikat kontrak profesional di Thailand.
  • Sebagai langkah penguatan tim, Samator resmi mendatangkan Jordan Michael untuk mengisi posisi outside hitter guna menghadapi laga kontra Garuda Jaya.
  • Surabaya Samator menargetkan kemenangan penuh di Gresik demi memperbaiki peringkat mereka yang saat ini masih tertahan di posisi keempat klasemen sementara.

Sejauh ini, tim pemegang tujuh gelar juara Proliga tersebut baru mencatatkan satu kemenangan dan harus menelan dua kali kekalahan.

Untuk sektor pemain asing, manajemen Samator masih memercayakan posisi setter kepada penggawa asal Kuba, Lyvan Taboada Diaz.

Hadi Sampurno menegaskan bahwa tim belum memiliki rencana untuk menambah kuota pemain asing baru dalam waktu dekat.

"Sementara masih belum (tambah pemain asing)," ujarnya menutup pembicaraan, demikian Antara.

Load More