Bri / News
Sabtu, 15 Februari 2025 | 06:30 WIB
Ilustrasi membeli rumah. (Shutterstock)

Suara.com - Tahun baru, saatnya mengupayakan pembelian rumah baru lewat KPR Hoki 2025. KPR Hoki dirancang untuk beragam jenis properti demi menjangkau pasar yang lebih luas. Untuk mengakses program ini, berikut adalah syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi.

1. Tujuan Penggunaan :

- Baru (primary) dari Developer PKS BRI

- Pembelian Baru Ready Stock Non Developer PKS BRI

- Pembelian bekas khusus properti yang berada di dalam lingkungan Perumahan Developer

- Renovasi

- Pembelian bekas dari Property Agent PKS

- Take Over Top Up dan Top Up

2. Suku bunga yang berlaku sebagai berikut :

Baca Juga: Kopi Fore Coffee Buy 1 Get 1: Promo Spesial Khusus Nasabah BRI

- Khusus RO Jakarta 2, RO Surabaya, RO Manado, RO Jakarta 1, RO Bandung, dan RO Jakarta 3

3,65% fixed 1 tahun, minimum tenor 3 tahun lalu counter rate

3,65% fixed 3 tahun, minimum tenor 15 tahun lalu counter rate

4,65% fixed 3 tahun, minimum tenor 10 tahun lalu counter rate

5,65% fixed 5 tahun, minimum tenor 15 tahun lalu counter rate

7,65% fixed 5 tahun, minimum tenor 5 tahun lalu counter rate

Tag

Load More