Suara.com - Aktor Jonathan Frizzy atau Ijonk beradu peran dengan dua aktris cantik Livy Andriany, Jill Gladys di film Diaspora Cinta Di Taipei.
Dalam skenarionya, Ijonk berperan sebagai Anton yang punya perilaku seks menyimpang. Anton suka berhubungan intim dengan perempuan dan juga lelaki. Akhirnya, ia terkena karma saat virus AIDS berkembang biak di dalam tubuhnya.
Film ini menampilkan cerita di tengah kehidupan buruh migran perempuan di Tapei, Taiwan. Pengambilan gambar pun langsung di sana,
“Di film ini ceritanya saya pendatang (di Taipei). Kebiasaan saya gonta-ganti pasangan, akhirnya kena penyakit HIV. Saya harus benar-benar berperan sebagai pengidap,” kata saat berbincang dengan suara.com melalui telepon, Jumat (27/6/2014).
Resensi singkat film yang disutradarai oleh Hasto Broto ini menceritakan tokoh Anton ditugaskan atasannya untuk belajar bahasa Mandarin di Taiwan.
Sebelum ke sana, Anton bersumpah setia pada istrinya Jelita yang diperankan Livy Andriani. Namun, ternyata perilaku Anton sungguh bejat, ia berselingkuh dengan banyak wanita, mulai dari Shinta (Jovita), Anty (Krisni Dietha), Atun (Tizza Radia), Vava Adhyaksa, Melodi Septania, Tina (Thasyah Rahayu) hingga Nanik (Jill Gladys) yang merupakan sahabat istrinya sendiri.
"Jadi playboy ternyata seru dan menantang. Sayangnya gue kena batunya terkena HIV, hahaha,” katanya
Film yang mengambil cerita novel Nikmatnya Selingkuh Formosa karya Dede Deyantono ini menarik karena turut menampilkan hotspot wisata terkenal di Indonesia, yakni kawasan Bromo. Begitu juga hotspot wisata Taiwan terkenal , mulai Chiang kai Sek Memorial Hall, jembatan cinta Taiwan bernama Qing Ren Qiao, juga ada Air Terjun Shifen.
Kisah dalam novel mengambil kisah nyata kehidupan buruh migran yang berada di Taiwan. Film yang diproduksi oleh Bidar Batavia Group ini akan tayang pada 3 Juli 2014.
Berita Terkait
-
Jonathan Frizzy Isyaratkan Lamar Ririn Dwi Ariyanti Usai Bebas Penjara
-
Jonathan Frizzy Resmi Keluar Penjara Hari Ini Lewat Cuti Bersyarat
-
Respons Ririn Dwi Ariyanti usai Jonathan Frizzy Beri Kode Gelar Pernikahan
-
Ririn Dwi Ariyanti Senyam-senyum Ditanya Rencana Nikah Usai Jonathan Frizzy Bebas Penjara
-
Komentar Benny Simanjuntak usai Jonathan Frizzy Divonis 8 Bulan Tak Terduga!
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Power Rangers: Menelusuri Kembali Awal Mula Lima Remaja Pilihan Zordon, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Agatha Christie's Seven Dials: Misteri Tujuh Jam Alarm dan Kematian Gerry Wade
-
2 Tahun Meninggal, Babe Cabita Masih Ditanya soal Rate Card, Istri: Bingung Kasih Harga yang Mana
-
Series Keluarga yang Tak Dirindukan Segera Tayang, Manoj Punjabi Obrak-abrik Citra Pemain
-
Kasih Kode Bakal Bela Roby Tremonti, Pengacara Ini Langsung Diserang Netizen
-
Inara Rusli Terpuruk, Kehilangan 90 Persen Job dan Bisnis Gara-Gara Laporan Zina
-
5 Hal Menarik yang Bikin Film Run Wajib Masuk Daftar Tontonan
-
Gabung Sinetron Asmara Gen Z, Oliver Roberts Ogah Jual Nama William Roberts
-
Insanul Fahmi Temui Mawa, Ditantang Buktikan Pernikahan Siri dengan Inara Rusli
-
Teror Jalur Pantura Dimulai, Alas Roban Suskes Hantui 176 Ribu Penonton di Hari Pertama