Suara.com - Usia North West, anak bintang reality show Kim Kardashian dari pernikahannya dengan rapper Kanye West menginjak 13 bulan. Di usianya saat ini , dia mulai belajar berjalan.
Di beberapa foto yang beredar di dunia maya, mengenakan kaus putih, jeans belel serta sepatu hitam, Nori-begitu Norh West akrab disapa, terlihat mulai belajar melangkahkan kakinya di tanah.
Sementara Kim setia memegang tangan buah hati tercinta agar tak terjatuh. Foto tersebut diambil saat liburan keluarga Kardashian di La Jolla, California, AS.
Nori ditemani sepupunya Penelope, anak perempuan Kourtney Kardashian, adik Kim yang datang bersama sang nenek Kris Jenner.
Di usianya yang masih sangat kecil, Nori bukan hanya sudah terbiasa menghadapi sorot kamera awak media dan paparazzi. Dia bahkan mulai mengekor jejak karir kedua orangtuanya di jagat hiburan. Belum lama ini, Nori melakukan pemotretan untuk sebuah produk fashion kenamaan. (Dailymail)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM