Giring 'Nidji' [Suara.com/Ismail]
Giring Ganesha Djumaryo atau biasa disapa Giring 'Nidji' merasa bahagia karena telah dikaruniai anak kedua. Cynthia Riza, istri Giring, melahirkan bayi perempuan pada Senin (3/11/2014) dini hari sekitar pukul 01.50 WIB di Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI) Jakarta Selatan.
"Tadinya mau lahirkan Sabtu, tapi saya ada job ke Palembang. Dia sudah kontraksi tapi saya keluar kota. Minggu masuk ke rumah sakit, Senin lahir," cerita Giring ditemui di RSPI, Senin (3/11/2014).
Dia mengatakan, Cynthia melahirkan dengan proses normal. Ia pun tak merasa tegang ketika berada di ruang bersalin menemani sang istri melahirkan.
"Hebatnya cynthia dia rileks banget, bukaan tujuh sampai 10 itu cepat dan langsung keluar (bayinya)," Giring yang begitu semangat berbagi cerita.
Giring merasa bersykur telah dikaruniai seorang putri dengan berat badan 3,1 kg dan panjang 45 cm. Keseokan harinya ia pun langsung Niat berpuasa sebagai rasa bentuk rasa syukur kepada Tuhan.
"Dia lahir di 10 Muharam, ini saya masih ngantuk terus sekarang saya puasa," tandas Giring.
Giring yang menikah dengan Chintya pada 16 Juli 2010 dikaruniai putri pertama bernama Aisyah yang lahir pada 19 Januari 2011 di rumah sakit yang sama. Sebelum menikah dengan Giring, Chintya telah memiliki putera bernama Zidane dari hasil pernikahan sebelumnya.
Tag
Komentar
Berita Terkait
-
Semangat Jadi Wamen, Giring Ganesha Siap Kerja Keras Tanpa Libur
-
Fadli Zon Jadi Menteri Kebudayaan Didampingi Giring Nidji
-
Selain Raffi Ahmad, 2 Musisi Ini Dipanggil Prabowo
-
Giring Gangesha Rilis Mini Album Serigala: Bertema Cinta dan Pengkhianatan
-
Apesnya Istri Giring Nidji: Menangi Dapil Neraka Jateng, Tapi Gagal ke Senayan Karena PSI Melempem
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Bintang Papan Atas Bertarung Sengit di IMAA 2025, Siapa Saja Nominatornya?
-
7 Film dan Series Zombie Netflix dari Asia Tenggara Selain Indonesia, Gak Kalah Seru!
-
5 Film dan Drakor Terbaru yang Tayang di Viu November 2025, Ada Taxi Driver 3
-
Imbas Admin X Balas Komentar RM BTS Mirip Indy Barends, Host Live Somethinc Jadi Sasaran Amuk Fans
-
Vidi Aldiano Takut Penyakit Genetik Menurun Jika Punya Anak
-
Bukan Pacar, Titi DJ Cemburu Dengar Thomas Djorghi Cerita Cewek Lain
-
Stephanie Poetri Pilih Child Free, Titi DJ Justru Senang
-
Rose BLACKPINK Ukir Sejarah di Grammy, Kolaborasi dengan Bruno Mars Sabet Dua Nominasi Utama!
-
Mantan Suami Clara Shinta Kerja Apa? Kini Gugat Gono-gini Rp 13 Miliar
-
Teman Rasa Pacar, Titi DJ Sebut Thomas Djorghi Satu-satunya Lelaki di Hati