Suara.com - Andien dan suaminya, Irfan Wahyudi alias Ippe berbagi cerita tentang pernikahan mereka pada Senin (27/4/2015). Mereka menceritakan alasan melangsungkan pernikahan di hari Senin.
"Sebenernya nggak banyak maksud (nikah di hari Senin). Tapi 27 itu tanggal kita. Karena dari pertama kali kita bareng kita merayakan tanggal 27. Dan 27 kemarin genap 2.5 tahun pacaran, ya udah gitu aja," ujar Andien ditemui di Kuntskring Palais, Jakarta Pusat, Sabtu (2/5/2015).
Karena diadakan Senin, Andien dan Ippe hanya mengundang orang-orang dekat yang sudah pasti mau meluangkan waktu di pernikahan mereka.
"Kalau keluarga dekat mau lah ya cuti atau bolos kuliah atau bolos sekolah untuk datang di hari senin," ujar Andien dengan senyum sumringahnya.
Seperti diketahui Andien dan Ippe secara lancar menggelar akad nikah dan resepsi kecil-kecilan di Pine Forest Camp, Bandung pada 27 April dengan mas kawin cincin mas 5 gram dan seperangkat alat salat.
Sedangkan hari ini, Andien kembali mengadakan resepsi pernikahan sederhana di Kuntskring Palais dengan 125 undangan dari kalangan penyanyi, artis serta klien yang mendukung karirnya selama ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Terseret Isu Selingkuh dengan Hamish Daud, Unggahan Terbaru Sabrina Alatas Jadi Sorotan
-
Konser Nancy Ajram di Jakarta Sukses Pukau Ribuan Fans, Ada Nassar hingga Ivan Gunawan
-
Terbukti Tak Langgar Kode Etik DPR, Uya Kuya Bongkar Fakta Nyesek di Balik Rumah yang Dijarah
-
Dulu Dikenal Kalem, Sarwendah Kepergok Ngomel ke ART Saat Live
-
Terus Diledek Pelit ke Istri, Deddy Corbuzier Beri Reaksi Menohok
-
Sinopsis Five Nights at Freddys 2, Teror Baru di Freddy Fazbears Pizza!
-
Ipar Adalah Maut The Series Suguhkan Adegan Vulgar Berjilbab di TV Nasional, KPI Diam?
-
5 Lagu Diprediksi Masuk Song of the Year Grammy Awards 2026, Ada Favoritmu?
-
Deretan Aksi Bucin Jefri Nichol ke Ameera Khan, Kini Diduga Putus
-
Kezia Aletheia Punya Cowok Baru usai Putus dari Jovial da Lopez