Suara.com - Aktris Mila Kunis dikabarkan tengah hamil anak kedua dari pernikahannya dengan aktor sekaligus produser Ashton Kutcher. Kunis diisukan hamil anak kembar.
Tabloid Ok! terbitan Amerika menyebut bintang film Jupiter Ascending ini bakal melahirkan anak kembar di kehamilan anak kedua. Kabar ini terendus dari nafsu makan Mila yang belakangan meningkat.
"Saat ini Mila sedang mengalami kelelahan karena satu alasan. Dia cepat merasa lapar. Jika tak buru-buru makan saat itu juga, dia berubah jadi pemarah," kata si sumber.
Spekulasi kehamilan Mila menguat setelah dia berhenti minum alkohol sejenis bir dan wine.
"Saat ditanya mengapa berhenti minum bir, dia hanya menyeringai," kata si sumber.
Hal ini menguatkan dugaan jika Mila tengah hamil anak ke-2. Namun kabar ini di bantah seorang sumber yang dekat dengan Mila dan Ashton.
Mila dan Ashton telah dikarunia anak seorang anak perempuan yang diberi nama Wyatt Isabelle. Wyatt lahir pada 30 September 2014 lalu.
Berita Terkait
-
The Spy Who Dumped Me: Ketika Mila Kunis Jadi Mata-Mata Dadakan, Malam Ini di Trans TV
-
Mila Kunis Beberkan Perjuangan Ekstremnya Demi Peran di Film Black Swan
-
3 Film Hollywood yang Dibintangi Mila Kunis, Terbaru Ada Goodrich!
-
Michael Keaton Perankan Sosok Ayah di Film Goodrich, Intip Trailernya
-
Ashton Kutcher dan Mila Kunis Klarifikasi Usai Bela Pelaku Pemerkosaan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes
-
Pesan Terakhir Lula Lahfah ke Jennifer Coppen Terungkap, Titip Doa untuk Laura Anna
-
Ojeknya Pernah Dipesan, Pengemudi Ojol Bongkar Sifat Asli Manohara
-
Lula Lahfah Ungkap Keinginan Sederhana Sebelum Meninggal
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Ranty Maria dan Rayn Wijaya Menikah Besok, Intip Jadwal Live Streamingnya
-
Betrand Peto Diisukan Diusir Sarwendah, Jordi Onsu Semprot Penyebar Hoaks: Bohong!
-
Konten Promosi Whip Pink Tuai Kritik, Brand Tahu Kalau Disalahgunakan?
-
Diungkit soal Masa Lalu dengan Wendy Walters, Reza Arap Janji Perjuangkan Nama Baik Lula Lahfah
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget