Suara.com - Rasanya sudah tak terhitung film romantis yang sudah ditayangkan.Biasanya, film romantis bersifat inspiratif, membangkitkan emosi serta perasaan yang ada dalam diri Anda.
Selain itu, peran, karakter serta perjuangan dalam film romantis memang diperlukan.
Contohnya seperti film-di bawah ini yang menceritakan kisah cinta yang menarik. Apa saja?ini ulasannya seperti dilansir Brightside:
1. Wicker Park
Matius seorang eksekutif periklanan muda, mempersiapkan untuk perjalanan bisnis ke Cina. Tapi, di sebuah restoran sebelum keberangkatannya, ia berpikir ia melihat mantan pacarnya bernama Lisa, seorang wanita yang menghilang secara misterius dua tahun lalu.
Film Wicker Park disutradarai oleh Paul MacGuian dan ditukis oleh Brandon Boyce. Film Wicker Park merupakan film bergenre drama yang dirilis tahun 2004.
2. Love Me If You Dare
Film yang dibesut oleh Yann Samuell ini diberitakan dua anak kecil bernama Sophie Kowalsky (Cotillard) dan Julien Janvier (Canet) yang sudah bersahabat dari kecil dimana mereka selalu menciptakan suatu permainan tantangan dengan cara menukar miniatur carousel.
Permainan tantangan tersebut terus berlanjut hingga mereka dewasa. Dan tantangannya semakin lama semakin gila. Hingga tanpa mereka sadari permainan tersebut menjadi penghalang akan perasaan sebenarnya antara mereka berdua yaitu cinta.
3. Brooklyn
"Brooklyn" merupakan film drama romantis terbaru yang di produksi oleh Parallel Film Productions. Film ini di sutradarai dan di aktori oleh John Crowley. Film ini bercerita tentang wanita muda bernama Eilis yang pindah dari sebuah kota kecil di Irlandia ke Brooklyn.
Di sana dia menemukan pekerjaan untuk masa depan dan cintanya dengan seorang pria keturunan Italia-Amerika, Tony. Ketika sebuah tragedi menimpa keluarganya, Ellis dipaksa untuk ke Irlandia dan saat itu dia menemukan dirinya masuk ke dalam lingkungan lamanya dengan Jim yang kembali berusaha mendaoati cintanya.
Namun saat dia menunda kepulangannya ke Amerika, Ellis menemukan dua pilihan antara dua laki-laki dan dua negara. Siapakah yang akan dia pilih?
Tag
Berita Terkait
-
Teaser Trailer Balas Budi Resmi Dirilis, Misi Balas Dendam Penuh Tawa
-
Sinopsis Once We Were Us, Film Romantis Korea Remake Us and Them yang Tayang Akhir Tahun
-
10 Film Paling Romantis Sepanjang Masa, Ada Gone with the Wind hingga Titanic
-
Ulasan Film Forget Me Not (2015): Saat Cinta Melawan Takdir untuk Tidak Dilupakan
-
Dari Pelarian Emosional hingga Melatih Empati: Dampak Positif Menonton Film Cinta
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV