Suara.com - Mantan video jockey (VJ) MTV, Cathy Sharon mengungkapkan jika ia punya rencana melakukan operasi plastik. Namun, ia belum bisa tentukan kapan akan melakukannya.
"Ya, saya sesuaikan kebutuhan saya, kan orang punya kebutuhan masing-masing. Sekarang sih masih nurunin berat badan dan perawatan wajah aja sih," ujar Cathy di acara klinik kecantikan Poise, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Sabtu (3/12/2016).
Cathy sampai saat ini belum juga akur dengan suaminya, Eka Kusuma, meskipun Pengadilan Negeri Jakarta Selatan telah menolak permohonan cerai dari Eka. Tentu saja muncul spekulasi Cathy siap melakukan operasi plastik demi tampil lebih cantik dan bisa membuat suaminya kembali.
"Kalau itu rahasia dapur, cuma selama membuat aku percaya diri kenapa tidak. Tergantung umur dan kebutuhan yang saya bilang tadi," tutur Cathy.
Sebelum melakukan operasi plastik, Cathy akan sering-sering konsultasi dengan dokter. Ibu dari Jacob dan Carla itu juga akan mencari rumah sakit atau klinik yang punya jejak rekam yang bagus.
"Pasti dilihat lulusannya mana ya, nah saya suka di Poise ini karena kliniknya memberikan satu paket komplit, kulit badan, pskiater ada, ahli nutrisi ada, plastik ada," ujarnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
-
Saham BBRI Dekati Level 4.000 Usai Rilis Laba Bersih Rp41,23 Triliun
Terkini
-
Merasa Difitnah, Mahasiswi Penerima KIP-K Thalita Sandra Lawan Balik dan Bawa Kasus ke Ranah Hukum
-
Film Regretting You: Tentang Mereka yang Mencintai, Tapi Juga Menyesal
-
Status Uya Kuya di DPR Usai 2 Bulan Dinonaktifkan
-
Sosok yang Singgung Perceraian Na Daehoon di Kajian Akhirnya Buka Suara
-
Setelah di Penjara, Dimas Kanjeng Kembali Berjaya? Fakta di Balik Padepokannya yang Kembali Ramai
-
Salah Gaul Berujung Fatal, Ini 5 Fakta Pencabutan KIP-K Mahasiswi UNS Thalita Sandra
-
Bobby Nasution Kirim Virtual Gift 'DBoss' untuk Peserta D'Academy 7, Harganya Fantastis!
-
Kasus Penggelapan Dana Konser TWICE, Komunikasi Investor dengan Bos Mecimapro Buntu Sejak Tahun Lalu
-
Promotor Konser Twice Ditahan, Peluang Damai Ada Asalkan Kembalikan Modal dan Untung
-
Momen Natasha Rizky Ambilkan Nasi untuk Andre Taulany, Kini Dijodoh-jodohkan