Suara.com - Gading Marten merasa curiga dengan kedekatan Prilly Latuconsina dengan Raditya Dika saat melangsungkan reading film terbaru mereka bergenre thriller comedy berjudul Hangout.
Rasa curiga itu diungkapkan suami Gisella Anastasia itu melalui akun Instagramnya @gadiiing. Gading curiga ketika reading cuma Prilly yang dikasih makan oleh Dika.
"Dari awal reading cuma @prillylatuconsina96 yang di kasih makan!!!?? Hmmmmm curiga lho aku... ahhahahahahahhahaha pasukan!!!! @dindakanyaa @titi_kamall @solehsolihun @suryasaputra507 @moektito gmana ini RDPL2017 (Raditya Dika Prilly Latuconsina)?!!! *kompormodeon *kabooor !!!," tulis Gading dengan nada bercanda.
Titi Kamal, Soleh Solihun, dan Surya Saputra adalah para bintang yang juga terlibat di film Hangout.
Sementara itu, kisah cinta Prilly juga kembali ramai dibahas netizen ketika sebuah sebuah akun gosip mengunggah foto artis berusia 20 tahun itu terlihat bersama mantan kekasihnya, Halik Putra, anak dari mantan Ketua PSSI Nurdin Halid.
Prilly dan Halik pernah berpacaran tahun 2013 saat dia duduk di bangku SMA. Mereka kemudian putus tahun 2014 gara-gara kesibukan Prilly di sinetron Ganteng Ganteng Serigala.
Akun penggemar Prilly dan Aliando Syarief bernama aliandoprilly_1526_ menjelaskan bahwa Prilly dan Halik Putra (diberi tanda panah) bertemu di Makassar. Saat itu Prilly sedang road show film Hangout yang telah sukses meraup 1,9 juta penonton dalam 12 hari tayang di bioskop.
Baca Juga: Anies Nilai Demo Anti Ahok 212 Contoh Nyata Persatuan Indonesia
"Karena keluarga halik ada di Makassar+adiknya Halik ultah jadi diundang gitu...wajar ya kalo sekarang sepi commentnya soalnya anak APL banyak yang respect sama halik juga. (Termasuk gue)," tulisnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled