Suara.com - Paul McCartney menggugat Sony/ATV Music Publishing atas kepemilikan beberapa lagu the Beatles, yakni I Want To Hold Your Hand, Love Me Do dan All You Need Is Love.
Ketiga lagu tersebut dulunya dibeli Michael Jackson seharga 41,5 juta dolar setelah McCartney kalah dalam penawaran pada 1985. Setelah Michael meninggal dunia, ahli warisnya menjual saham itu kepada Sony/ATV seharga 750 juta dolar pada 2016.
McCartney pun telah mengajukan gugatan di Pengadilan Federal di New York untuk melawan Sony/ATV atas kepemilikan lagu. Hal ini disampaikan langsung oleh juru bicaranya kepada Pitchfork.
"Gugatan ini untuk mengkonfirmasi kepemilikan lagu yang diberikan oleh Undang- Undang hak cipta di AS," katanya dilansir dari laman NME.
Lebih lanjut kata sang jubir, lagu itu ditulis oleh McCartney bersama mendiang John Lennon untuk band mereka, The Beatles.
Sejauh ini belum ada tanggapan dari Sony apakah mereka akan memberikan lagu tanpa sengketa atau justru melawan di pengadilan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
Terkini
-
Proses Cerai Andre Taulany Masuki Tahap Final, Putusan Diumumkan Online
-
Kini Anggap Sabrina Chairunnisa 'Adik', Deddy Corbuzier Ngaku Enggan Nikah Lagi Usai 2 Kali Cerai
-
Saling Unfollow Instagram, Jefri Nichol dan Ameera Khan Diduga Putus
-
Onad Ditangkap, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Nasib Podcast Login
-
Ditinggal Sheila Dara Promosi Film di Amerika, Ayah Vidi Aldiano Ungkap Kondisi Terkini Sang Anak
-
Kondisi Belum Memungkinkan, Operasi Batu Empedu Fahmi Bo Terpaksa Ditunda
-
Erin Taulany Umrah Sendirian Usai Teken Kesepakatan Cerai, Jernihkan Pikiran dan Tenangkan Diri
-
David Beckham Dianugerahi Gelar Kebangsawanan Sir dari Raja Charles III
-
Tahu Konflik di Rumah Tangga, Adik Bersaksi di Sidang Cerai Andre Taulany
-
Barbie Kumalasari Ngaku Ditipu Sahabat Sampai Rp225 Juta, Ancam Bakal Lapor Polisi