Suara.com - Chris Sam Siwu kuasa hukum musisi Marcello Tahitoe atau Ello memastikan kliennya tidak akan dipindahkan ke Rumah Sakit Ketergantungan Obat, Jumat (11/8/2017) malam ini.
"Tanya ke Kapolres saja, tapi menurut saya nggak mungkin juga malam ini, karena sudah malam," kata Chris saat mendatangi Polres Jakarta Selatan.
Selain itu, Chris juga beralasan adminitrasi yang membuat Ello belum bisa dipindahkan ke RSKO.
"Admintrasi saja. Kan harus ada keluarga di sana. Adminitrasinya belum kelar dan sudah terlalu sore," lanjutnya.
Sampai saat ini proses Ello untuk dipindahkan ke RSKO masih terus berjalan.
"Proses masih berjalan. Besok hari Minggu jadi masih proses," lanjutnya.
Seperti diketahui Ello yang berinisial DMT ditangkap di rumahnya di kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan, Minggu (6/8/2017) dinihari sekitar pukul 01.00 WIB. Dia ditangkap dengan kedua rekannya, DM dan RGG.
Dari penangkapa itu ditemukan 2 paket ganja dengan berat kurang dari 5 gram. Dari hasil pemeriksaan, polisi menetapkan Ello dan DM sebagai tersangka.
Sementara, RGG dipulangkan karena tidak terpenuhi unsur melakukan tindak pidana narkoba.
Baca Juga: Rahasiakan Penangkapan Ello, Ini Klarifikasi Polisi
Ello terancam UU Narkotika Pasal 111 dan Pasal 127 dengan ancaman minimal 4 tahun dan maksimal 12 tahun penjara karena terbukti tanpa hak memiliki, menyimpan, dan menguasai narkotika tersebut.
Berikut wawancara Chris Sam Siwu di Polres Jakarta Selatan:
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Mantan Istri Ardhito Pramono Bikin Konten Suami Gay, Langsung Klarifikasi Usai Viral
-
Sayembara Logo Projo Ramai Antusias dari Warganet, Hasilnya di Luar Dugaan
-
Baru Gugat Cerai Hamish Daud, Raisa Sudah Kangen dengan Pria Lain
-
2 Hari Konser di Indonesia, BLACKPINK Diprediksi Kantongi Penghasilan Rp 378 Miliar
-
Profil Rama Duwaji, Istri Zohran Mamdani Kini Jadi First Lady Termuda NYC
-
Nafa Urbach Tetap Dihukum MKD, Dianggap Kurang Peka Jadi Wakil Rakyat
-
Soroti Kasus Orang Tidur di Masjid Dikeroyok, Habib Jafar: Ini Kegilaan Macam Apa!
-
5 Poin Perjalanan Kasus Uya Kuya di DPR hingga Kembali Diaktifkan Jadi Anggota Dewan
-
Sinyal Putus Makin Kuat, Jefri Nichol dan Ameera Khan Kompak Hapus Foto Kebersamaan
-
Ini Keputusan Lengkap MKD untuk Ahmad Sahroni, Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya