Suara.com - Demi mendekatkan diri dengan penggemar, penyanyi Syahrini berjanji akan menghadiahi fansnya jalan-jalan dengan helikopter. Janji tersebut masih berkaitan dengan promosi toko kuenya, Princess Cake.
Hal ini disampaikan Syahrini melalui akun instgarm pribadinya, @princessyahrini.
"Sampai Berjumpa Besok Pagi Di @bogorprincesscake...Incesss Akan Landing Manja Dari Helicopter Di Halaman Store “Bogor Princess Cake. Dengan Para Pemenang Undian Naik Helicopter Bersama Incesss. Esok Pagi Kita Akan Jalan2 Nyata Di Udara. Sampai Ketemu Incesss Besok Yaaa Di Jln.Ahmad Yani No.44 Bogor," tulis Syahrini.
Syahrini sebelumnya sudah mengajak pemenang undian asal Bandung dan Bogor, Jawa Barat jalan-jalan naik helikopter dan mendarat di lapangan terbang Bogor.
"Alhamdulilah 1 Jam Yang Lalu Incesss Dan Para Pemenang @bogorprincesscake @bandungprincesscake Sudah Landing Manjaaa Dari Helicopter Di Bogorrr.
Selengkapnya Di IG Story Incesss Dan youtube Channel Nya Incesss Link in Bio.Yukk Ktemu Incesss Sekarang Di Jln.Ahmad Yani No.44 Bogor !!!," sambung Syahrini.
Belum lama ini, si pelantun Sesuatu menguak isi dalam tas mewahnya. Kali ini, si pelantun Sesuatu tersebut pamer gepokan uang di daam tas mahalnya. Hal ini seperti yang diunggah Syahrini di akun YouTube pribadinya yang belakangan diposting ulang oleh akun gosip lambe_nyinyir.
Di video tersebut, perempuan asal Bogor, Jawa Barat itu tampak menunjukkan barang-barang yang ada dalam tasnya, salah satunya adalah tumpukan uang pecahan seratus ribu rupiah.
"Uang tuh segini (tunjukkan gepokan uang), ini untuk tip. Segini arus ada dalam ta inis, kalau di luar negeri mata uang luar negerinya, kalau di indonesia mata uang Indonesia. Yang isiin rani (adiik sekaligus manajer), harus disebut?," katanya.
Baca Juga: Pamer Gepokan Duit, Syahrini 'Siram' ke Satpam dan Sopir
"Nanti untuk sopir kalau begadang kasih berapa, satpam depan rumah, begitlah aku siram-siram pake uang, kameramen kalo lembur di siram juga. harus ada lah itu. Semua dikunci rapat dan dimasukin lagi ke tas aku," lanjutnya.
Sebelumnya, Syahrini memperlihatkan 10 kartu kreditnya dan banyak uang logam recehan dari berbagai negara. Ketika ditanya buat apa, ternyata hanya untuk mengisi tasnya.
"Ada juga uang logam dari berbagai negara, karena aku nggak pernah buang, supaya terus terisi di dalamnya dan tak pernah berkurang uangnya," katanya, sambil menyebar uang-uang logam itu ke dalam tasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH